Berita Pantura

Berita seputar kecelakaan lalu lintas, bencana alam atau kejadian di sepanjang jalur pantura Pulau Jawa.

Awas! Jalur Pantura Probolinggo-Banyuwangi Bergelombang

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Memasuki arus mudik lebaran 2019, para pengguna jalan jalur pantura Probolinggo-Banyuwangi harus ekstra hati-hati. Pasalnya, ada beberapa jalur yang bisa menjadi momok bagi para pemudik. Momok tersebut berawal dari proyek pelebaran jalan, yang semula hanya 7 meter menjadi 11 meter. Pelebaran jalan ‘deandels’ ini disertai peninggian badan jalan dengan …

Baca Selengkapnya »

Jelang Arus Mudik, Waspadai 5 Kawasan Ini

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Memasuki arus mudik lebaran 2019, para pengguna jalan yang hendak melintasi wilayah Kabupaten Probolinggo harus mewaspadai 5 titik. Titik-titik ini dinilai memiliki tingkat kerawanan tinggi. Kasatlantas Polres Probolinggo, AKP Eega Prayudi menjelaskan, ada 3 jenis tingkat kerawanan di 5 titik tersebut. Yakni kerawanan terhadap potensi kecelakaan, rawan aksi kriminalitas …

Baca Selengkapnya »

Ratusan Polisi dan TNI Amankan Lebaran di Probolinggo

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Jelang lebaran sejumlah titik kerawanan makin diperketat di Kota Probolinggo. Lewat Operasi Ketupat, ratusan personel polisi dan TNI disiagakan untuk menjaga keamanan selama Iedul Fitri 2019 nanti. Hal ini dijelaskan Kapolres Probolinggo Kota, AKBP Alfian Nurrizal atas instruksi Kapolri Jenderal Tito Karnavian. Intinya, Ops Ketupat adalah ops kepolisian terpusat …

Baca Selengkapnya »

Sniper Bertebaran Awasi Kriminalitas di Kota Probolinggo

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Menjelang lebaran, Polres Probolinggo Kota mulai mengamankan obyek vital, seperti kantor perbankan dan toko perhiasan emas. Penjagaan dilakukan dengan menempatkan anggota polisi bersenjata laras panjang dan 3 penembak jitu (sniper) di sejumlah pusat keramaian. Beberapa obyek vital yang mendapatkan atensi khusus, diantaranya seperti kantor perbankan swasta di Jalan Suroyo, …

Baca Selengkapnya »

Tekan People Power, Polisi ‘Sweeping’ Stasiun-Tol

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Petugas keamanan gabungan, yakni Polres Probolinggo Kota dan Kodim 0820 Probolinggo menggelar razia di titik-titik vital untuk mengantisipasi pergerakan massa peserta gerakan kedaulatan rakyat atau yang semula disebut People Power, Senin (20/5/2019). Razia yang dipimpin Kapolres Probolinggo Kota AKBP Alfian Nurrizal dan Komandan Kodim 0820 Probolinggo, Letkol (Inf) Imam …

Baca Selengkapnya »

Perbaikan Jalur Pantura Gending Dikebut, Target Selesai H-7 Lebaran

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Mendekati musim mudik 2019, jalur pantura sepanjang wilayah Kecamatan Gending, Kabupaten Probolinggo direkontruksi. Selain dilebarkan, jalur utama darat di Pulau Jawa ini juga dicor agar badan jalan tak mudah rusak. Pantauan PANTURA7.com pada Sabtu (11/5/2019) pagi, mulai dari Desa Curahsawo sampai Desa Bulang proses perbaikan terus dilakukan oleh pekerja …

Baca Selengkapnya »

Cegah Lakalantas, Polisi Sajikan Kopi Keselamatan

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Menyambut datangnya bulan Ramadhan, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Probolinggo menyajikan ‘Kopi Keselamatan’ bagi para pengguna jalur pantura Probolinggo-Banyuwangi, Sabtu (4/5/2019) malam. Bertempat di depan wisata Pantai Bentar, Desa Curahsawo, Kecamatan Gending, sekitar 50 anggota Satlantas mencegat sopir kendaraan roda empat atau lebih, untuk diajak minum kopi bersama. Kasatlantas …

Baca Selengkapnya »