Pemerintahan

Akhirnya, Pol PP Segel Pabrik Kayu di Gending

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Satuan Polisi (Satpol) Pamong Praja (PP) Kabupaten Probolinggo akhirnya menyegel pabrik pengolahan kayu lapis yang berada di Desa Pajurangan, Kecamatan Gending, Kabupaten Probolinggo, Selasa (2/4/2019). Penyegelan dilakukan setelah sehari sebelumnya, Satpol PP melarang PT. Mandiri Jaya Sukses Indo beroperasi, karena diduga pabrik tersebut tak berizin. Namun saat itu, petugas …

Baca Selengkapnya »

Ilegal, Pabrik Pengolahan Kayu Lapis Ditutup

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Dinas Satpol PP Kabupaten Probolinggo, menutup operasional PT. Mandiri Jaya Sukses Indo, yang berada di Desa Pajurangan, Kecamatan Gending, Senin (1/4/2019). Penutupan dilakukan karena pabrik kayu lapis tersebut tak berizin. Meski ditutup, namun petugas tak menyegel pintu masuk pabrik. Satpol PP menutup dan melarang aktifitas produksi sampai pihak pabrik …

Baca Selengkapnya »

DPRD Cabut 4 Perda, Siapkan 3 Raperda Pencabutan

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Dinilai tak efektif, emla Peraturan Daerah (Perda) di Kota Probolinggo dicabut. Pencabutan empat Perda tersebut, digelar lewat rapat paripurna DPRD Kota Probolinggo pada Senin(1/4/2019). Empat Perda itu masing-masing: Perda Kota Probolinggo Nomor 3 tahun 2001 tentang ijin Pengusahaan Angkutan Kendaraan Bermotor Umum. Perda tersebut dinilai bertentangan dengan UU Nomor …

Baca Selengkapnya »

Hanya di Kota Probolinggo, Tukar Sampah Dapat Emas

PROBOLINGGO-PANTURA7.com,  Melimpahnya sampah di Kota Probolinggo, membuat pemerintah kota (Pemkot) setempat melakukan terobososan berupa penukaran sampah dengan emas. Dalam program ini, pemkot menggandeng CSR PT. Pegadaian, untuk menanggulangi masalah sampah. Program penanggulangan sampah itu, merupakan hasil kerja sama antara Pemkot Probolinggo dengan PT Pegadaian (persero) area Probolinggo, bertajuk “the Gate …

Baca Selengkapnya »

Curhat Nelayan Probolinggo Kepada Menteri Luhut, Dari Centrang Hingga Minta Rumah

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Ratusan nelayan di Probolinggo, temu wicara dengan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman (Menko Kemaritiman) RI, Luhut Binsar Pandjaitan, Jum’at (29/3/2019). Dalam pertemuan di Gedung serbaguna Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) Mayangan, nelayan curhat. Plt Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HSNI) Cabang Probolinggo, Zainul Fathoni menjelaskan, ada 3 hal yang saat ini mengganjal …

Baca Selengkapnya »

Marak Hoaks, Ini Penyebabnya Menurut Gus Muwafiq

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2019, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Probolinggo menggelar sarasehan bertema “Menuju Pelaksanaan Pemilu Pilpres dan Pileg 2019 Yang Damai, Aman” di Gedung Islamic Centre (GIC) Kota Kraksaan, Kamis (28/3/2019). Selain ribuan aparatur sipil negara (ASN) di lingkungan Pemkab Probolinggo, Forkopimda, tokoh agama dan sejumlah organisasi kepemudaan, turut …

Baca Selengkapnya »

Januari-Maret, 37 Orang Positif HIV/AIDS

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Grafik penderita penyakit menular HIV/AIDS setiap tahunnya diprediksi akan mengalami peningkatan. Sepanjang bulan Januari-Maret saja, angka pasien positif HIV/AIDS sudah mencapai 37 pasien. Merujuk pada tren penderita penyakit HIV/AIDS dalam 3 tahun terakhir, tercatat ada 229 pasien di tahun 2016 dengan 94 pasien yang meninggal dunia. Pada tahun 2017 …

Baca Selengkapnya »