Fathir Hafidz

Reporter Pantura7.com

Hari Kedua Rapid Tes di Perbatasan Sidoarjo, 5 Orang Reaktif

SIDOARJO-PANTURA7.com, Forkompinda Kabupaten Sidoarjo melakukan pengetatan terhadap warga luar kota di beberapa titik wilayah perbatasan. Kebijakan ini ditempuh seiring Pelaksanaan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro di wilayah setempat. Nantinya, warga luar daerah yang hendak masuk ke wilayah Kabupaten Sidoarjo, wajib menjalani rapid tes antigen. Pengetatan kawasan perbatasan ini berlaku …

Baca Selengkapnya »

Cegah Covid-19, Masuk Sidoarjo Wajib Rapid Tes Antigen

SIDOARJO-PANTURA7.com, Antisipasi penyebaran Virus Corona (Covid-19) saat libur panjang akhir pekan dan Tahun Baru Imlek, Satgas Covid-19 Kabupaten Sidoarjo melakukan pengetatan pengawasan bagi warga luar yang hendak masuk ke kota udang tersebut. Pada Jumat (12/2/2021), kendaraan bernopol luar Sidoarjo diberhentikan petugas di beberapa perbatasan Kabupaten Sidoarjo dengan wilayah lain. setelah …

Baca Selengkapnya »

Penyelundupan 6Kg Sabu dan 100 Pil Ekstasi via Bandara Juanda Digagalkan

SIDOARJO-PANTURA7.com, Upaya Penyelundupan narkoba jenis sabu sebanyak 6 kilogram (Kg) dan 100 pil ekstasi melalui Bandara Internasional Juanda Sidoarjo berhasil digagalkan petugas gabungan. Selain menyita barang bukti, petugas juga menciduk 2 orang pelaku. Kapolresta Sidoarjo Kombes Pol. Sumardji kepada wartawan, Kamis (14/1/2021) menyampaikan, petugas gabungan yang terlibat dalam ungkap kasus …

Baca Selengkapnya »

Empat Ribu Vaksin Sinovac Tiba di Sidoarjo, 10 Pejabat jadi Prioritas

SIDOARJO-PANTURA7.com, Sebanyak empat ribu vaksin Covid-19 tiba di Kabupaten Sidoarjo, Rabu (13/01/2021) siang. Vaksin virus corona buatan Sinovac tersebut langsung disimpan di kantor Dinas Kesehatan (Dinkes) di Jalan Mayjen Sungkono. Kepala Dinas Kesehatan Sidoarjo drg. Syaf Satriawarman menuturkan, hari ini vaksin yang datang berjumlah 4.000 vaksin. Ribuan vaksin itu dikirim …

Baca Selengkapnya »

Tiga Rumah Sakit Rujukan Covid-19 Digelontor APD

SIDOARJO-PANTURA7.com, Polresta Sidoarjo memberikan bantuan alat pelindung diri (APD) dan cairan disinfektan ke rumah sakit rujukan pasien Covid -19, Selasa (22/9/2020). APD yang diberikan terdiri dari seribu unit baju hazmat dan seribu lembar masker kesehatan N-95. Bantuan diberikan secara simbolis kepada perwakilan 3 rumah sakit rujukan, yakni RSUD Sidoarjo, RS …

Baca Selengkapnya »

Operasi Yustisi Sasar Warkop, Ratusan Pelanggar Terjaring

SIDOARJO-PANTURA7.com, Polda Jawa Timur bersama Kodam V Brawijaya dan Pemerintah Provinsi Jawa Timur, Kamis (17/9/2020) malam, menggelar Operasi Yustisi penerapan protokol kesehatan di Kabupaten Sidoarjo. Sasaran operasi, meliputi tempat-tempat yang disinyalir berpotensi menjadi klaster baru penyebaran virus korona. Seperti, warung kopi (warkop) serta pengguna jalan raya baik sepeda motor dan …

Baca Selengkapnya »

Uang Parkir Tak Masuk PAD, Dewan Geram

SIDOARJO-PANTURA7.com, Pengelola parkir di lahan milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sidoarjo masih dalam tahap lelang pihak ketiga. Dengan demikian, penarikan tarif parkir masih belum bisa dilakukan. Namun, Komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sidoarjo, akan tetap melakukan penelusuran terkait maraknya laporan bahwa selama ini banyak tarikan parkir liar yang merugikan …

Baca Selengkapnya »