Tag Archives: Wisata Gunung Bromo

Long Weekend, Pengusaha Wisata Bromo Tersenyum

SUKAPURA-PANTURA7.com, Libur panjang Maulid Nabi Muhammad SAW dan Cuti Bersama tidak hanya dinikmati kalangan wisatawan. Long weekend di akhir Oktober 2020 ini membuat para pelaku wisata bisa tersenyum karena banyak wisatawan berkunjung ke Gunung Bromo. Hal ini disampaikan Erick (22), pelaku jasa transportasi (jip) di Gunung Bromo. Ia mengaku, bersyukur …

Baca Selengkapnya »

Liburan Panjang, Tiket Bromo Habis Dipesan

SUKAPURA-PANTURA7.com, Kuota tiket masuk ke Gunung Bromo selama libur panjang akhir Oktober ini habis dipesan calon wisatawan. Sisi lain, kuota tiket masuk dipatok sekitar 40% dari kapasitas total yakni, 1.400 pengunjung selama masa pandemi Covid-19. “Kami menyediakan kuota 40 persen dari kapasitas 1.400 pengunjung atau sebanyak 560 pengunjung per hari. …

Baca Selengkapnya »

Pertama Dibuka, 470 Wisatawan Kunjungi Bromo

SUKAPURA-PANTURA7.com, Pembukaan kembali wisata Gunung Bromo, Jumat (28/8/2020) langsung disambut dengan berbondong-bondongnya ratusan wisatawan. Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS) mencatat, sekitar 470 wisatawan sudah booking tiket ke Gunung Bromo. Artinya lebih dari 50% tiket masuk yang sudah dipesan dari kapasitas kuota maksimal 739 orang per hari. Kepala Seksi Pengelolaan …

Baca Selengkapnya »

Reaktivasi Gunung Bromo, Ini Respon Para Pengusaha

SUKAPURA-PANTURA7.com, Pembukaan kembali (reaktivasi) wisata Gunung Bromo mendapat respon positif sejumlah pelaku wisata. Pelaku wisata seeperti, pengusaha jip, hotel dan restoran menyambut gembira setelah mereka “berpuasa” sekitar enam bulan. Hal ini disampaikan Ketua Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Kabupaten Probolinggo, Digdoyo P. Djamaludin. Dikatakan para pelaku wisata terutama perhotelan …

Baca Selengkapnya »

Pekan Ini Wisata Bromo Dibuka, Ini Syarat Pengunjung

SUKAPURA-PANTURA7.com, Kementerian Lingkung Hidup dan Kehutanan resmi memutuskan reaktivasi kegiatan wisata alam dengan membuka kembali wisata Gunung Bromo mulai Jumat (28/8/2020) mendatang. Pembukaan wisata Bromo diikuti dengan standard operating procedure (SOP) Covid-19 yang sangat ketat. Telihat dalam persyaratan yang harus dipatuhi bagi pengunjung yang ingin menikmati keindahan wisata alam yang …

Baca Selengkapnya »

Wisata Gunung Bromo Akan Dibuka, Ini Syaratnya

SUKAPURA-PANTURA7.com, Satu per satu destinasi wisata di kawasan Gunung Bromo, Kabupaten Probolinggo yang mulai dibuka, Rabu (12/8) besok. Salah satu destinasi wisata tersebut, Seruni Point yang banyak menarik pengunjung karena keindahan alamnya. Kepala Bidang Pariwisata Disporaparbud Kabupaten Probolinggo, Dian Cahyo Prabowo mengatakan, untuk wisata di kabupaten Probolinggo sudah mendapat persetujuan …

Baca Selengkapnya »