Tag Archives: Probolinggo

Maling Motor di Pantai Tugu Dringu, Pelaku Nyonyor Dimassa

Probolinggo,- Warga Desa Pabean, Kecamatan Dringu, Kabupaten Probolinggo, Minggu siang (17/03/24) mengagalkan pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang terjadi di pantai Tugu Dringu. Pelaku yang kepergok mengambil motor pencari kerang berhasil ditangkap dan dihajar massa. Peristiwa bermula saat pelaku, Apadi Susanto (36), warga Kebonsari Wetan, Kecamatan Kanigaran, Kota Probolinggo, hendak mencuri …

Baca Selengkapnya »

Luas Area Padi 46.200 Ha, Pemkab Probolinggo Optimis Kebutuhan Beras Terpenuhi

Probolinggo,- Sejumlah daerah di Kabupaten Probolinggo masih menjadi sentra penghasil padi. Seperti halnya Kecamatan Kraksaan, Besuk, Gading, Pajarakan, Krejengan, Gending, Sumberasih, dan Tongas. Kepala Dinas Pertanian (Disperta) Kabupaten Probolinggo, Mahbub Zunaidi mengatakan, total area tanam padi saat ini mencapai sekitar 46.200 hektare. Dari luas area tanam tersebut, setidaknya bisa dihasilkan …

Baca Selengkapnya »

Tumpukan Sampah di Eks TPS Kraksaan Wetan Membludak, Ternyata ini Penyebabnya 

Probolinggo,- Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Probolinggo masih kesulitan mencari lokasi pengganti eks Tempat Pembuangan Sampah (TPS) Kraksaan Wetan. Sehingga, di lokasi eks TPS tersebut masih kerap ditemukan tumpukan sampah. Kepala DLH Kabupaten Probolinggo, Dewi Korina mengatakan, kondisi di eks TPS tersebut biasanya lebih parah pada hari Senin. Tumpukan sampah …

Baca Selengkapnya »

Selama Ramadhan, Pemkot Probolinggo Atur Jam Operasional Tempat Usaha

Probolinggo,- Pemerintah Kota Probolinggo, melalui Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata (Dispopar) mengeluarkan surat edaran (SE) yang mengatur ketentuan jam operasional usaha di bulan Ramadhan. Diharapkan dengan SE ini dapat menjaga kerukunan umat beragama di Kota Probolinggo. SE yang dikeluarkan Pemkot Probolinggo tersebut mengatur jam operasional usaha di Kota Probolinggo. Mulai, …

Baca Selengkapnya »

Masuk Panen Raya Padi, Pemkab Probolinggo Yakin Dapat Tekan Inflasi

Probolinggo,- Kabupaten Probolinggo mulai memasuki masa panen raya padi. Di Desa Seboro, Kecamatan Krejengan, Pemerintah Kabupaten turut serta melakukan panen raya pada Rabu (13/3/2024). Dalam kesempatan tersebut, mewakili Penjabat (Pj) Bupati Ugas Irwanto, hadir Asisten Administrasi Umum, Tutug Edi Utomo dan sejumlah perwakilan Forkopinda lainnya. Turut hadir Kepala Dinas Pertanian …

Baca Selengkapnya »