Tag Archives: beritapantura

Gejolak Desa Temenggungan Krejengan, Kades Terdakwa, BPD Klaim Difitnah

Krejengan,- Desa Temenggungan, Kecamatan Krejengan, Kabupaten Probolinggo, bergejolak. Pasca Kepala Desa (Kades) terjerat kasus hukum, kondisi desa kian tak kondusif. Terbaru, Badan Premusyawaratan Desa (BPD) Temenggungan disebut-sebut meminta Wakil Bupati Probolinggo H.A Timbul Prihanjoko untuk menonaktifkan Iqbal Ali Warsa sebagai Kepala Desa Temenggungan. Mengetahui namanya disebut-sebut, Ketua BPD Desa Sugianto …

Baca Selengkapnya »

Wali Kota Probolinggo, Forkopimda dan Kapolda Jawa Timur Luncurkan Aplikasi Meteor

Probolinggo – Kota Probolinggo kini memiliki aplikasi bersama bernama Meteor. Aplikasi yang diluncurkan Sabtu malam (18/03/2023) ini diharapkan dapat menjamin keamanan serta meningkatkan investasi di Kota Probolinggo. Dalam launching aplikasi Meteor ini, selain dihadiri Walikota Habib Hadi Zainal Abidin dan Forkopimda Kota Probolinggo ini, juga hadir Kapolda Jawa Timur, Irjen …

Baca Selengkapnya »

Pulang Isi BBM, Remaja Pajarakan Dihadang lalu Dibacok di Kraksaan

Kraksan,- Pembacokan terjadi di kawasan Kelurahan Sidomukti, Kecamatan Kraksaan, Kabupaten Probolinggo, Minggu (19/3/23) dini hari. Akibatnya, seorang remaja terpaksa dilarikan ke rumah sakit terdekat. Korban pembacokan oleh orang tak dikenal itu adalah Mochamad Rio Zamzami (19), warga Dusun Grojogan, Desa Karangbong, Kecamatan Pajarakan, Kabupaten Probolinggo. Kanitreskrim Polsek Kraksaan Ipda Djuwantoro …

Baca Selengkapnya »

Lestarikan Budaya Islam Nusantara, Mahasiswa Gelar Lomba Baca Kitab Kuning

Lumajang,- Lestarikan budaya islam nusantara, mahasiswa Sekolah Tinggi Agama Islam Bustanul Ulum (STAIBU) Lumajang, menggelar lomba membaca dan mengartikan kitab kuning tanpa harakat di auditorium kampus, Jl. Doktren No. 26 Desa Krai Kecamatan Yosowilangun, Sabtu (18/03/2023). Lomba membaca dan mengartikan kitab tanpa harakat itu sengaja diselenggarakan menjelang datangnya bulan suci …

Baca Selengkapnya »

Kades Bertatus Terdakwa, DPMD Sebut Bisa Diberhentikan Sementara

Probolinggo – Kasus yang menimpa Muhammad Iqbal Ali Kepala Desa (Kades) Temenggungan, Kecamatan Krejengan, Kabupaten Probolinggo terus berlanjut. Kini yang bersangkutan resmi menyandang status terdakwa. “Sudah menjadi terdakwa, dan Senin (13/3/2023) kemarin sidangnya eksepsi. Tanggal 27 nanti tanggapan dari jaksa terhadap eksepsi itu,” kata Ketua Pengadilan Negeri (PN) Kraksaan, I …

Baca Selengkapnya »

22 Calon Ramaikan Musyda Muhammadiyah

Probolinggo – Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Kabupaten Probolinggo akan menggelar Musyawarah Daerah (Musyda) pada Minggu (19/3/2023) mendatang. Musyda akan digelar di Gelanggang Olah Raga (GOR) Sasana Krida Kraksaan. Ketua Panitia Musyda, Sigit Prasetyo mengatakan, dalam Musyda tersebut terdapat 22 orang yang menjadi kandidat Ketua PDM periode 2022-2027. Ke-22 calon tersebut …

Baca Selengkapnya »