Berita Pantura

Berita seputar kecelakaan lalu lintas, bencana alam atau kejadian di sepanjang jalur pantura Pulau Jawa.

Saling Dorong Hingga Blokade Jalan Warnai Demo Aliansi Mahasiswa

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Aksi demonstrasi yang dilakukan Aliansi Mahasiswa se Probolinggo di halaman gedung DPRD Kabupaten Probolinggo, Kamis (26/9) diwarnai kericuhan. Tak hanya itu, massa juga memblokade jalur pantura. Pantauan PANTURA7.com, massa datang ke gedung dewan sekitar pukul 10.00 Wib. Aksi berlangsung damai hingga akhirnya mahasiswa dari berbagai kampus di Probolinggo ini …

Baca Selengkapnya »

Bak Terbuka Berpenumpang, Sopir Terancam Dipenjara

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Kendaraan bak terbuka (Bakter) yang mengangkut sekelompok orang, masih lumrah ditemui di Kabupaten Probolinggo. Kendaraan bakter berpenumpang tiga hingga puluhan orang tak hanya dijumpai di jalan desa tapi juga dijumpai di jalan nasional. Fenomena itu membuat Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Probolinggo geram. Sebab kendaraan roda empat dengan bak …

Baca Selengkapnya »

Bulan Depan, Perbaikan Jalur Pantura Kraksaan Ditarget Rampung

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Perbaikan jalan di jalur pantura Kota Kraksaan, Kabupaten Probolinggo masih berlangsung. Rekonstruksi jalan sisi utara itu ditarget selesai pada minggu pertama Oktober 2019. Kini, pengerjaan itu tinggal pemadatan bahu jalan selebar 1,5 meter. Pengawas Lapangan Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Balai Besar Pelaksana Jalan Nasional (BBPJN) Aprianto, mengatakan, saat ini …

Baca Selengkapnya »

Evakuasi Hiu Paus Libatkan 53 Personel

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Pelepasan hiu paus (whale shark) ke laut bebas melibatkan Tim Evakuasi Rescue Whale Shark dari 15 instansi yang beranggota 53 orang. Hiu paus atau hiu tutul sempat empat hari terjebak kanal air (water intake) PLUT Paiton, Kabupaten Probolinggo. Hiu paus berhasil “diiming-imingi” ikan-ikan kecil di depannya kemudian digiring masuk …

Baca Selengkapnya »

Terjebak Delapan Hari, Hiu Paus Berhasil Dilepas

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Hiu paus (whale shark) yang terjebak di kanal air (water intake) Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Paiton, Kabupaten Probolinggo akhirnya berhasil dilepasliarkan ke laut. Pelepasan memakai kolaborasi strategi yang sudah diatur sebelumnya. Hasilnya, ternyata lebih cepat daripada yang sudah ditargetkan lima hari oleh Tim Evakuasi Rescue Whale Shark. Pada …

Baca Selengkapnya »

Hiu di Kanal PLTU, Aktivis Lingkungan Sebut Ada Kelalaian

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Terjebaknya Hiu Paus (Whale Shark)  di kanal air Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) hingga sepekan lebih mendapatkan perhatian dari aktivis lingkungan. Hal ini disampaikan  komunitas aktivis lingkungan Binor Green Community (BGC). Ketua BGC, Anton Sumarsono mengatakan, kejadian hal semacam ini tidak hanya terjadi kali ini Tetapi sebelumnya juga terjadi …

Baca Selengkapnya »

Sepekan Terperangkap Kanal, Hiu Paus Stres

PROBOLINGGO-PANTURA7 com, Sepekan berlalu, hiu paus tutul yang terjebak dalam kanal air Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Paiton, Kabupaten Probolinggo akhirnya stres. Selain itu, secara fisik tubuh biota laut itu kian lemah. Direktur Konservasi Keanekaragaman Hayati – KLHK, Indra Exploitasia menjelaskan, perubahan hiu paus berukuran kurang lebih 4 meter terlihat …

Baca Selengkapnya »