Tim Redaksi

Tekan Kematian Ibu, Pemkab Probolinggo Canangkan Kampung KB

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Pemerintah Kabupaten Probolinggo mencanangkan kampung Keluarga Berencana (KB) untuk menekan Angka Kematian Ibu (AKI) dan Gizi buruk. Langkah awal pencanangan program ini, dengan pengukuhan pengurus Koalisi Kependudukan periode 2017-20122 dan kursus pranikah, di Desa Brabe Kecamatan Maron, Kamis (24/8/2017) pagi. Bupati Probolinggo Puput Tantriana Sari mengukuhkan langsung koalisi ini. …

Baca Selengkapnya »

Divonis Dua Tahun, Dimas Kanjeng Enggan Kembalikan Uang Korban

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Dimas Kanjeng Taat Pribadi (47) menolak kembalikan uang Suprihadi Prayito (48), mantan pengikutnya yang menjadi korban penipuan senilai Rp. 800 juta. Pasalnya, Taat Pribadi mengaku tidak menerima uang korban sepeserpun. Menurut guru besar Padepokan Dimas Kanjeng yang terletak di Desa Wangkal Kecamatan Gading Kabupaten Probolinggo ini, uang diberikan korban …

Baca Selengkapnya »

Hakim Vonis Dimas Kanjeng 2 Tahun Penjara

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Dimas Kanjeng Taat Pribadi (47) divonis 2 tahun penjara oleh Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Kraksaan Kabupaten Probolinggo, Kamis (24/8/2017) siang. Taat Pribadi dianggap melanggar Pasal 378 KUHP tentang dugaan penipuan terhadap Suprihadi Prayitno, warga Kaliwates Jember, dengan kerugian Rp. 800 juta. Dalam sidang yang berlangsung hampir satu jam, …

Baca Selengkapnya »

Snorkeling Pulau Gili Ketapang, Akan Menjadi Wisata Syari’ah

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Pemerintah Kabupaten Problinggo melalui Dinas Pemuda Olahraga Budaya dan Pariwisata (Disporabudpar), mendatangi wisata snorkling di Pulau Gili Ketapang, Kecamatan Sumberasih, Kabupaten Probolinggo, Rabu (23/8/2017) sore. Kedatangannya itu untuk meninjau langsung wisata snorkling yang baru saja merenggut nyawa seorang wisatawan asal Sidoarjo, Andi Nanda Kasih Hidayatullah, akhir pekan lalu. Andi …

Baca Selengkapnya »

Besok, Dimas Kanjeng Akan Hadapi Vonis Kedua

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Dimas Kanjeng Taat Pribadi (47) akan menghadapi sidang vonis terkait kasus penipuan di PN Kraksaan Kabupaten Probolinggo, Kamis (24/8/2017) besok. Sebelumnya, terdakwa dituntut empat tahun penjara oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Tinggi Jawa Timur. Menjelang vonis, M. Sholeh, pengacara Dimas Kanjeng, meyakini hakim tak akan berani membebaskan Guru …

Baca Selengkapnya »

Laga Perdana LSN 2017, Ponpes Zainul Hasan Genggong Hajar Ponpes Ummul Qurro’ 5 : 0

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Kick-off Liga Santri Nusantara (LSN) 2017 Region 3 Jawa Timur, akhirnya digelar, Rabu (23/08/2017) pagi. Berlokasi di Stadion Bayuangga Kota Probolinggo, kesebelasan dari Ponpes Zainul Hasan Genggong Pajarakan melawan tim Ponpes Ummul Qurro’ Kropak Bantaran. Dalam pertandingan perdana, santri Ponpes Zainul Hasan menghajar tim Ponpes Ummul Qurro’ dengan skor …

Baca Selengkapnya »