Tag Archives: Probolinggo

Tanah Longsor Terjang Puspo, Satu Rumah Rusak

PUSPO,- Bencana tanah longsor terjadi di wilayah Kecamatan Puspo Kabupaten Pasuruan, Selasa (23/11/2021). Satu rumah warga rusak akibat musibah ini. Informasi yang dihimpun, tanah longsor terjadi tepatnya di Kampung Grinting, Dusun Ngawas RT 03 RW 01, Desa Palangsari, Kecamatan Puspo. Meski menerjang rumah warga, namun tidak sampai menimbulkan korban jiwa. …

Baca Selengkapnya »

Lokasi Temuan Arca Akan Jadi Destinasi Wisata

GADING,- Penemuan tiga arca monyet di Dusun Bendungan, Desa Kaliacar, Kecamatan Gading beberapa waktu lalu mendapatkan respon cukup positif dari pemerintah desa (pemdes) setempat. Rencananya, lokasi penemuan arca kuno itu akan dikembangkan menjadi tempat wisata. Bendahara Desa Kaliacar, Syamsul Arifin mengatakan, lokasi penemuan arca tersebut memiliki potensi untuk dikembangkan sebagai …

Baca Selengkapnya »

Musim Hujan, Harga Garam Tembus Rp 1 Juta per Ton

KRAKSAAN,- Memasuki musim hujan, dalam sepekan terakhir, harga garam di Kabupaten Probolinggo naik. Bahkan, saat ini petani garam setempat bisa menjual garam dengan harga Rp1 juta per ton. Ketua Kelompok Petani Garam, Suparyono mengatakan, naiknya harga jual garam ini tentu menyenangkan petani di Kabupaten Probolinggo. Sebab, sangat jarang, harga garam …

Baca Selengkapnya »

Pasca Disinggahi Menteri BUMN, SPBU Gratiskan Toilet

Probolinggo – Setelah video Menteri BUMN, Eric Thohir yang menyentil toilet di SPBU berbayar viral, SPBU tersebut berubah total. SPBU km nomor 54.672.15 di Jalan Lumajang, Desa Malasan Kulon, Kecamatan Leces, Kabupaten Probolinggo akhirnya menggratiskan toiletnya. Pengawas Lapangan SPBU, Edy Saiful mengatakan, saat kejadian tersebut, kebelutan, ia sedang tidak ada …

Baca Selengkapnya »

Tiga Pekan, Harga Minyak Goreng Masih Tinggi

Probolinggo – Sejak beberapa pekan lalu, harga minya goreng di pasar tradisional di Probolinggo merangkak naik. Meski sudah bertahan hingga sekitar dua bulan diprediksi harga minyak goreng masih akan bertahan di kisaran Rp19.000 per liter. Seorang pedagang di Pasar Baru, Kota Probolinggo, Rizki mengatakan, harga minyak goreng curah saat ini …

Baca Selengkapnya »

MPU Muat Buruh Pabrik Rokok Tabrakan dengan Truk

PAJARAKAN,- Kecelakaan lalu lintas (lakalantas) terjadi di jalur pantura Probolinggo – Situbondo, tepatnya di barat jembatan Desa Sukokerto, Kecamatan Pajarakan, Kabupaten Probolinggo, Senin (22/11/2021) malam. Beruntungnya, tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan tersebut. Informasi yang diperoleh, kecelakaan terjadi sekitar pukul 22.00 WIB. Saat itu mobil penumpang umum (MPU) Elf dengan …

Baca Selengkapnya »