Tag Archives: KPU

KPU Kota Probolinggo Terima 183.403 Surat Suara Pilpres

Probolinggo,- Setelah sebelumnya menerima pengiriman surat suara untuk pemilihan DPRD Provinsi Jatim, pada Rabu (3/1/24) KPU Kota Probolinggo menerima pengiriman surat suara untuk Pemilu Presiden dan Wakil Presiden (Pilpres) dengan total 183.403 (93 boks). Kedatangan surat suara tersebut di gudang KPU Kota Probolinggo, Jalan Anggrek, Kelurahan Pilang, Kecamatan Kademangan, Kota …

Baca Selengkapnya »

KPU Kota Probolinggo Terima 182.403 Surat Suara DPRD Provinsi

Probolinggo,- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Probolinggo menerima kedatangan 182.403 lembar surat suara untuk pemilihan DPRD Provinsi Jawa Timur, Minggu malam (31/12/23). Logistik Pemilu 2024 itu kemudian disimpan di gudang KPU Kota Probolinggo, di Jalan Anggrek. Surat suara tersebut diangkut menggunakan truk. Surat suara yang dikemas di dalam 365 boks …

Baca Selengkapnya »

Pemilu 2024, Kiprah dan Produk Jurnalistik Media Harus Netral

Probolinggo,- KPU Kota Probolinggo pada Sabtu malam (23/12/23) menggelar media gathering di salah satu resto di Kota Probolinggo. Dalam Pemilu 2024, diharapkan media tetap independen, serta menjadi fungsi kontrol, serta memberikan informasi kepada masyarakat. Selain dihadiri puluhan awak media se-Kota Probolinggo, media gathering yang diinisiasi KPU Kota Probolinggo ini juga …

Baca Selengkapnya »

Yukh Daftar! KPU Kabupaten Probolinggo Butuh 23.625 KPPS

Probolinggo,- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Probolinggo kembali membuka lowongan untuk mengisi jabatan badan adhoc-nya. Kali ini, dibutuhkan puluhan ribu pelamar untuk mengisi posisi Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS). Komisioner KPU Kabupaten Probolinggo, Aliwafa mengatakan, pihaknya saat ini membutuhkan 23.625 orang untuk mengisi kuota KPPS. Ribuan petugas KPPS ini nantinya …

Baca Selengkapnya »

Bawaslu Larang APK Dipasang di Angkutan Umum

Probolinggo,- Tahapan kampanye capres-cawapres, serta caleg sudah dimulai sejak Selasa (28/11/23) lalu. Bawaslu mengingatkan, dilarang memasang Alat Peraga Kampanye (APK), salah satunya pada angkutan umum. Terkait adanya APK yang terpasang di sejumlah angkutan umum, Bawaslu Kota Probolinggo berencana akan melepasnya. Sebab masih dijumpai di Kota Probolinggo, ada beberapa APK caleg …

Baca Selengkapnya »