Pemerintahan

Kapal di Atas 10 GT, 8 ABK Terancam Tak Dapat Asuransi

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Seorang anak buah kapal (ABK) yang tewas dan tujuh lainnya yang masih hilang, semuanya warga Kelurahan/Kecamatan Mayangan, Kota Probolinggo terancam tak dapat klaim asuransi.Soalnya, asuransi nelayan hanya menjangkau (meng-cover) ABK dengan kapal bertonase di bawah 10 gross tons (GT) sementara Kapal Motor (KM) Cahaya Bahari Jaya bertonase 19 GT. …

Baca Selengkapnya »

Cari ABK dan Kapal, Selasa Dinihari Tim Gabungan Sisir Perairan Paiton

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Keberadaan kapal ikan Cahaya Bahari Jaya yang mengangkut delapan ABK asal Mayangan, Kota Probolinggo masih misterius. Rencananya, Selasa (23/10/2018) dinihari, tim gabungan akan menyisir perairan Paiton, Kabupaten Probolinggo. Tim gabungan ini terdiri dari unsur Basarnas, nelayan dan Keamanan Laut Terpadu (Kamladu) secara swakarsa akan bergerak untuk mencari tujuh ABK …

Baca Selengkapnya »

Besok, Polisi Periksa 5 Karyawan SKI

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Kasus pemotongan gaji karyawan PT Sumbertaman Keramika Industri (SKI), Kota Probolinggo terus bergulir di jalur hukum. Rencananya, Selasa besok (23/10/2018), lima saksi akan dipanggil polisi guna menggenapi keterangan pelapor. Hal ini disampaikan Kanit I Satreskrim Polres Probolinggo Kota, Ipda Sugeng Apriyanto. “Kami akan menuntaskan pemanggilan lima karyawan dari delapan …

Baca Selengkapnya »

Soal ABK Tewas, DPRD Kecewa ke Pemkot Probolinggo

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Hilangnya kapal ikan Cahaya Bahari Jaya termasuk tujuh anak buah kapal (ABK) dan seorang ABK ditemukan tewas, direaksi DPRD Kota Probolinggo. Lembaga wakil rakyat itu kecewa karena Pemkot Probolinggo dinilai lamban bersikap terhadap warganya. Hal itu disampaikan Ketua DPRD, Agus Rudianto Gofur saat mengunjungi Keamanan Laut Terpadu (Kamladu) Kota …

Baca Selengkapnya »

Pengawasan di Stadion Gelora Merdeka Diperketat

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Maraknya kejahatan jalanan, pesta miras hingga aksi mesum di jalan melingkar Stadion Gelora Merdeka Kraksaan, membuat Dinas Satuan Polisi (Satpol) Pamong Praja (PP) Kabupaten Probolinggo bergerak. Satpol PP memperketat pengawasan di kawasan tersebut dengan menempatkan petugas jaga. Kanit Tim Reaksi Cepat (TRC) Satpol PP Kabupaten Probolinggo Budi Utomo mengatakan, …

Baca Selengkapnya »

Habib Hadi Takziyah ke Rumah ABK Tewas

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Rohim (56) ABK asal Mayangan yang tewas di Pamekasan mendapat perhatian dari walikota terpilih Habib Hadi Zainal Abidin. Kedatangannya, Senin (22/10/2018) merupakan wujud bela sungkawa sekaligus memberikan doa pada korban. Habib Hadi datang sekitar pukul 09.00. Didampingi anggota DPRD Kota Probolinggo , walikota terpilih datang ke rumah duka di …

Baca Selengkapnya »

Puluhan Petinju se-Jatim, Adu Jotos di Kraksaan

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Menyongsong Pekan Olahraga Provinsi (Porprov), Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Probolinggo bersama Pengkab Pertina setempat, gelar kejuaraan tinju amatir se-Jawa Timur Bupati Cup Probolinggo, Jum’at hingga Minggu (19-21/10/2018) di GOR Sasana Krida Kota Kraksaan. Sedikitnya, 70 atlet tinju amatir se-Jawa Timur terklihat antusias untuk mempertontonkan bobot pertadingan yang …

Baca Selengkapnya »