Nasional

Berita Nasional

Pekan Depan, ROW Tol Paspro Sesi IV Bakal Dipasang

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Kementerian PUPR targetkan memasang Right Of Row (ROW) proyek pembangunan tol Pasuruan – Probolinggo (Paspro) sesi IV, pekan depan. Pemasangan ini lebih cepat dua pekan dari rencana semula, yang sedianya dilakukan awal April 2018. Pemasangan ROW merupakan tahap awal untuk proses pembangunan tol sehingga batas –batas lahan terdampak bisa …

Baca Selengkapnya »

Masuki Seksi 4, PUPR Prioritaskan Gunakan 99% Lahan Kosong

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Memasuki bulan Maret, Proyek pembangunan Tol Pasuruan-Probolinggo (Paspro) kini memasuki seksi IV. Di Seksi IV ini, Kementerian Pekerjaan Umum Penataan Ruang (PUPR) menggunakan jalur dari kecamatan Leces menuju arah timur Kecamatan Gending, dimana 99% menggunakan lahan kosong, dan 1% merupakan permukiman warga. Langkah itu dilakukan, guna mengantisipasi proses pembebasan …

Baca Selengkapnya »

Viral, Video Kampanye Ops Semeru 2018 Polres Probolinggo Diserbu Netizen

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Inovasi dilakukan Satlantas Polres Probolinggo, dalam kampanyekan Operasi Keselamatan Semeru 2018. Korps coklat ini memilih prioritaskan kampanye keselamatan di media sosial (medsos) melalui postingan video himbauan kreatif. Tak tanggung-tanggung, 2 video himbauan sekaligus disebar melalui jejaring sosial facebook dan Instagram. Dalam video himbauan pertama berdurasi 1,24 menit, nampak Kasatlantas …

Baca Selengkapnya »

Tak Lolos Verifikasi, Partai Ini Gugat KPU

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Probolinggo, mendapatkan gugatan dari Partai Keadilan dan Persatuan (PKPI) pasca ketidaklolosan partai itu dalam verifikasi pemilu 2019. Imbasnya, KPU Kabupaten Probolinggo dipanggil KPU RI, untuk menjelaskan proses verifikasi parpol ditingkat daerah. Ketua KPU Kabupaten Probolinggo, Muhammad Zubaidi mengatakan, pihaknya dipanggil KPU RI sejak Senin …

Baca Selengkapnya »

Buntut Demo Tol Paspro, 9 Warga Klampok Dipanggil Polisi

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Aksi demonstrasi menolak pembangunan tol Pasuruan-Probolinggo (Paspro) yang digelar warga Desa Klampok, Kecamatan Tongas, Kabupaten Probolinggo, beberapa waktu lalu berbuntut panjang. Sebanyak 9 warga setempat mendadak dipanggil oleh penyidik Polresta Probolinggo sebagai saksi demo, Kamis (1/3/2018). Warga yang dipanggil masing-masing Sukandar, Fajar, Sunarman, Rustomo, Arpiyono, Mahmud, Durahman, Abdul Ghofur …

Baca Selengkapnya »

Tangkal Radikalisme dan Berita Hoax, Prof Hamka Haq Gigih Sosialisasikan 4 Pilar

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Semangat cinta kebangsaan terus digulirkan anggota MPR RI, Prof Hamka Haq ditengah maraknya aksi radikalisme dan perang berita hoax di media sosial. Terbaru, wakil rakyat asal PDI-P itu menggelar sosialisasi empat pilar di Kelurahan Jati, Kecamatan Mayangan, Kota Probolinggo. Dalam sosialisasi yang digelar Kamis (22/2/2018) itu, Prof Hamka mengatakan …

Baca Selengkapnya »

Tak Terima Pagar Blokade Tol di Bongkar, Ibu-Ibu Amuk Polisi Dan Wartawan

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Tak terima pagar bambu untuk blokade proyek jalur tol Pasuruan-Probolinggo (PASPRO) dibongkar, sejumlah ibu-ibu warga dusun Klampok desa Tongas Kulon kecamatan Tongas kabupaten Probolinggo, Jawa Timur, bersitegang dengan petugas Kepolisian Resort kota setempat, Senin sore (26/02/2018). Sejumlah ibu-ibu tersebut meneriaki petugas, serta ada pula yang terlihat menangis saat petugas …

Baca Selengkapnya »