Kesehatan

Gaya Hidup

Kontinyu Lakukan Pencegahan, Kota Ini Bebas Difteri

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Ditengah penyebaran difteri yang kian meluas, Pemerintah Kota (Pemkot) Probolinggo memastikan daerahnya bebas dari penyakit difteri. Hingga Desember 2017, warga suspect difteri belum ditemui di kota berjuluk Kota Seribu Taman ini. Sekretaris Dinas Kesehatan Pemkot Probolinggo, dr Taufiqurrahman mengatakan, pihaknya sudah meminta laporan dari fasilitas pelayan kesehatan (fasyankes) di …

Baca Selengkapnya »

Terbukti, Garam Bercampur Kaca Hanya Isu Belaka

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Isu peredaran garam yodium yang bercampur butiran kaca di Probolinggo, membuat produsen dan sejumlah distributor garam pasang badan. Selain merasa dirugikan, pebisnis garam dalam bentuk sachet itu sudah melakukan sidak di lapangan, dimana garam yang diduga mengandung kaca tidak ditemukan. Benny Krismas, National Marketing Manager PT.UNI Chem Candi Indonesia …

Baca Selengkapnya »

Isu Garam Kaca Meresahkan, Pemkab Gelar Sidak

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Probolinggo menggelar inspeksi mendadak (sidak) peredaran garam yang diduga mengandung butiran kaca. Petugas melakukan penyisiran dan pembuktian ke beberapa pasar penjual garam beryodium. Sidak dilakukan setelah isu peredaran garam yodium bercampur kaca beredar luas sejak sepekan terakhir. Pasar yang menjadi sasaran adalah Pasar Semampir, Pasar Pajarakan …

Baca Selengkapnya »

Sakit Mendadak, Dua CJH Berangkat Menggunakan Ambulance

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Akibat menderita sakit mendadak, dua Calon Jamaah Haji (CJH) asal Kabupaten Probolinggo, terpaksa berangkat menggunakan mobil ambulance saat dilepas menuju Asrama Haji Sukolilo, Surabaya. Keduanya adalah Toyyiban asal Kecamatan Pakuniran dan Ham Samidin, dari Kecamatan Tiris. Toyyiban (63) menderita stroke yang menyerang kedua kakinya, sehingga ia tak mampu berdiri. …

Baca Selengkapnya »

Gawat..!! Pasuruan Kini Darurat Narkoba

PASURUAN-PANTURA7.com, Satuan Narkoba (Satnarkoba) Polres Pasuruan menangkap empat pengguna sabu-sabu aktif di wilayah Pasuruan. Mereka adalah Dimas (21) warga Kelurahan Jogosari Kecamatan Pandaan, Bidin (23) warga Desa Surasudo, Kecamatan Sukorejo, Arifin (30) dan Khusairi (39) warga Desa Sumbersuko, Kecamatan Gempol.     Keempatnya diamankan di lokasi berbeda. Semula, polisi mengamankan …

Baca Selengkapnya »

Transeksual Pemicu Dominan Penularan HIV-Aids Di Kota Probolinggo

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Tren penyebaran virus HIV-Aids di Kota Probolinggo terus mengalami peningkatan setiap tahunnya. Data dari Komisi Penanggulangan Aids (KPA) setempat, jumlah penderita HIV-Aids dari tahun 2012 hingga 2016 adalah 235 orang. Dari jumlah itu, sebanyak 152 orang berjenis kelamin laki-laki dan 83 orang lain merupakan pengidap perempuan, dengan korban meninggal …

Baca Selengkapnya »

Alami Depresi, Dimas Kanjeng Mangkir Sidang Kasus Penipuan

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Sidang kasus dugaan penipuan dengan terdakwa Dimas Kanjeng Taat Pribadi, di Pengadilan Negeri (PN) Kraksaan Probolinggo, Selasa (8/8/2017) ditunda. Penundaan sidang dengan agenda pembacaan tuntutan dari Jaksa Penuntut Umum (JPU) dilakukan karena terdakwa mangkir dari jadwal persidangan.   Ketua majelis hakim Basuki Wiyono yang membuka sidang, hanya melangsungkan sidang …

Baca Selengkapnya »