Tag Archives: Normalisasi sungai

Pemkab Lumajang Kebut Normalisasi Kawasan Terdampak Banjir Lahar Hujan Semeru

Lumajang,- Proses normalisasi kawasan terdampak banjir lahar hujan Gunung Semeru terus dilakukan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang. Salah satunya di Dusun Rojobalen, Desa Kloposawit, Kecamatan Candipuro. Pj Bupati Lumajang Indah Wahyuni mengatakan, saat ini tim dari Balai Besar Wilayah Sungai Brantas telah dikerahkan untuk mempercepat normalisasi kawasan. Proses pengerjaannya dikhususkan untuk …

Baca Selengkapnya »

Cegah Banjir, Pemkab Lumajang Gencarkan Normalisasi Sungai

Lumajang,- Untuk mempercepat penanganan korban banjir, Sungai Kali Asem di Kelurahan Rogoturunan, Kecamatan/Kabupaten Lumajang mulai dinormalisasi. Pj Bupati Lumajang Indah Wahyuni mengatakan, normalisasi yang mulai dilakukan, Kamis (25/4/2024) itu bertujuan agar banjir yang menimpa kawasan bantaran Sungai Kali Asem tidak terjadi lagi. “Normalisasi sungai kali asem ini sudah dilakuka sejak …

Baca Selengkapnya »

Kerap Meluap, Pemprov Jatim Normalisasi Sungai Kertosono

Probolinggo,- Intensitas hujan kembali meningkat sejak memasuki awal bulan ramadhan di Kabupaten Probolinggo. Untuk mencegah terjadinya banjir, sungai Kertosono pun dinormalisasi. Sungai tersebut merupakan sungai yang kerapkali meluap jika hujan deras dengan durasi yang cukup lama. Normalisasi sungai dinilai sebagai solusi guna mencegah terjadinya banjir. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan …

Baca Selengkapnya »

Cegah Banjir Susulan, Pemkab Probolinggo Genjot Normalisasi Sungai

Kraksaan,- Intensitas hujan di Kabupaten Probolinggo masih tinggi sehingga potensi terjadinya banjir dan sungai meluap cukup tinggi. Sebagai langkah antisipasi, normalisasi sungai pun dilakukan. Staf Fungsional Muda Pengairan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Probolinggo Nurul Hidayat mengatakan, ada 8 sungai dan saluran air yang berada di wilayah …

Baca Selengkapnya »

Atasi Banjir Tanggulangin, Pemkab Sidoarjo Segera Normalisasi Sungai dan Bongkar Bangunan Liar

SIDOARJO-PANTURA7.com, Pemerintah Kabupaten Sidoarjo menetapkan status tanggap darurat bencana banjir, pasca banjir melanda dua desa yakni Desa Kedungbanteng dan Banjarasri di kecamatan Tanggulangin. Status tanggap bencan abanjir ini akan berakhir pada awal maret mendatang. Saat ini Pemkab Sidoarjo terus mengupayakan agar banjir di 5 RT tersebut segera bisa surut. Berbagai …

Baca Selengkapnya »