Tag Archives: Covid-19

Gerakan Sejuta Masker Kain Selamatkan Pengrajin Batik

KRAKSAAN-PANTURA7.com, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Probolinggo menggalakkan ‘Gerakan Sejuta Masker Kain’ menyikapi pandemi corona. Kebijakan ini, selain untuk menyiasati kelangkaan masker, juga demi menyelamatkan sektor usaha mikro kecil dan menengah (UMKM). Kepala Dinas Komunikasi Informasi Statistik dan Persandian (Diskominfo) Kabupaten Probolinggo, Yulius Christian mengatakan, gerakan sejuta masker kain itu dikeluarkan untuk …

Baca Selengkapnya »

RSUD Waluyo Jati Dibantu APD oleh Djarum Foundation

KRAKSAAN-PANTURA7.com, Bakti Sosial Djarum Foundation kembali memberikan donasi berupa Alat Perlindungan Diri (APD) ke sejumlah rumah sakit guna penanganan pasien virus Corona atau Covid-19. Kali ini, bantuan dikirimkan ke tiga rumah sakit di Jawa Timur yakni RS Baladhika Husada (Jember), RSUD Dr Soebandi (Jember), dan RSUD Waluyo Jati Kraksaan (Probolinggo). …

Baca Selengkapnya »

Kodim Bagikan Ribuan Paket Sembako

MAYANGAN-PANTURA7.com. Di tengah pandemi Covid-19, Kodim 0820 Probolinggo membagikan 1.000 paket sembako, Selasa (21/4/2020). Bantuan tersebut diberikan kepada warga tak mampu, maupun pekerja informal lainnya yang secara ekonomi terdampak langsung Covid-19 di Kota Probolinggo. “Bantuan kami berikan secara bertahap kepada 1.000 orang. Paket bantauan berisi, beras, minyak goreng dan mie,” …

Baca Selengkapnya »

Diduga Terinfeksi Covid-19, Santri di Curahsawo Pilih Kabur Saat Dijemput Tim Satgas

GENDING-PANTURA7.com, Upaya Tim Satgas Percepatan Penanganan Bencana Non Alam Covid-19 Kabupaten Probolinggo dalam menekan penyebaran virus corona menemu jalan terjal. Upaya tim yang hendak melakukan proses karantina terhadap JR (16), pasien yang dinyatakan positif Covid-19 gagal total. Pasalnya, pasien asal Desa Curahsawo, Kecamatan Gending, Kabupaten Probolinggo itu kabur saat dijemput …

Baca Selengkapnya »

Pandemi Covid-19, Kembang Api Tetap ‘Meledak’

KANIGARAN-PANTURA7.com. Meski didera pandemi Covid-19, pedagang kembang api mulai bermunculan di Kota Probolinggo di awal Ramadhan ini. Mereka berjualan kembang api di sejumlah jalan protokol di Kota Probolinggo. Berdasarkan pengamatan, Minggu malam (26/4/2020) di Jalan HOS Tjokroaminoto misalnya, terlihat sejumlah pedagang kembang api. Para pedagang kembang api mengaku, omzet per …

Baca Selengkapnya »

80 Ribu KK di Probolinggo Bakal Terima BLT Corona

KRAKSAAN-PANTURA7.com, Puluhan ribu Kepala Keluarga (KK) di Kabupaten Probolinggo akan menerima Bantuan Langsung Tunai (BLT) dari Dana Desa (DD). Penerima BLT ini adalah mereka yang terdampak pandemik virus corona. Kuota penerima BLT DD di Kabupaten Probolinggo ini sejumlah 80.159 KK. Mereka tersebar di 24 kecamatan, yang hingga Minggu (26/4/2020) masih …

Baca Selengkapnya »