Tag Archives: Bupati Lumajang

Bupati Lumajang Sebut Alumni Pesantren Kompeten di Segala Bidang

Lumajang,- Bupati Lumajang, Thoriqul Haq menyebut, pondok pesantren (ponpes) memiliki peranan penting dalam mencerdaskan bangsa. Utamanya dalam mengajarkan dan menanamkan nilai-nilai keagamaan. Bahkan, menurut Cak Thoriq, sapaan akrab Thoriqul Haq, ponpes dapat mencetak lulusan yang memiliki skill dan kompetensi yang sesuai, siap pakai dengan kebutuhan dunia kerja dan industri saat …

Baca Selengkapnya »

Erupsi Gunung Semeru jadi Skala Prioritas Penanganan Bencana Alam di Lumajang

Lumajang,- Kabupaten Lumajang merupakan salah satu daerah yang memiliki potensi bencana alam variatif. Salah satu ancaman terbesarnya adalah Erupsi Gunung Semeru. Belakangan, aktivitas Gunung Semeru juga tidak menentu. Bahkan, beberapa kali sering mengeluarkan gempa berupa embusan maupun awan panas guguran seperti kemarin pagi. Kondisi itu menjadi pertimbangan Badan Penanggulangan Bencana …

Baca Selengkapnya »

Wabup Lumajang Dorong RAPI jadi Pusat Informasi Kebencanaan 

Lumajang,- Sebanyak 200 relawan satuan tugas Radio Antar Penduduk Indonesia (RAPI) Wilayah 1311 Kabupaten Lumajang, ikuti pelatihan kebencanaan di Kawasan Relokasi Bumi Semeru Damai, Desa Sumbermujur, Kecamatan Candipuro, Senin (13/02/2023). Ketua RAPI Wilayah 1311 Kabupaten Lumajang, Edi faisol mengungkapkan, jumlah anggota RAPI di Kabupaten Lumajang tercatat sebanyak 300 orang. Jumlahnya …

Baca Selengkapnya »

HPN 2023, Bupati Lumajang Minta Pers Kritis Konstruktif

Lumajang,- Hari Pers Nasional (HPN) yang diperingati setiap tanggal 9 Februari 2023, jadi momentum untuk memperkuat solidaritas insan pers. Selain itu, HPN jadi refleksi perjalanan pers dari masa ke masa. Bupati Lumajang Thoriqul Haq mengatakan, media massa atau pers harus memberikan kritik konstruktif agar mampu akan memberikan manfaat kepada pemangku …

Baca Selengkapnya »