Tag Archives: Apdesi Kab. Probolinggo

Kades di Probolinggo Tentang Pernyataan Apdesi Jatim

Probolinggo – Pernyataan Wakil Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) Sunan Bukhori dianggap kontroversional. Pasalnya, Bukhori meminta Halim Iskandar dicopot sebagai Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Tranmigrasi (Mendes PDTT). Di Probolinggo kepala desa (kades) yang tergabung dalam Paguyuban Kades Kabupaten Probolinggo (Pakapro) menggelar konferensi …

Baca Selengkapnya »

Agar Kinerja Fokus, ASN Dilarang Ikut Pilkades

PROBOLINGGO,- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Probolinggo memutuskan tetap tidak akan mengizinkan Aparatur Sipil Negara (ASN) yang ingin mencalonkan diri dalam pemilihan kepala desa (pilkades) Februari 2022 mendatang. Hal itu diungkapkan Asisten 1 Bidang Pemerintahan Kabupaten Probolinggo, Heri Sulistyanto. Sisi lain, sebelumnya ada anggota DPC Asosiasi Pemerintah Desa Indoneaia (Apdesi) Kabupaten Probolinggo …

Baca Selengkapnya »

Apdesi Abaikan Ancaman LSM

KRAKSAAN-PANTURA7.com, Asosiasi Perangkat Desa Indonesia (Apdesi) Kabupaten Probolinggo tidak meladeni ancaman LSM Lumbung Informasi Rakyat (LIRA), yang berencana melaporkan 5 Kepala Desa (Kades) atas dugaan penyelewengan Dana Desa (DD). Ketua Apdesi Kabupaten Probolinggo, Hasanudin menegaskan, pihaknya tidak akan ikut campur dalam dugaan korupsi tersebut terlalu dalam. Sebab, kata dia, saat …

Baca Selengkapnya »

Apdesi Probolinggo Ganti ‘Nakhoda’, Hasanudin Terpilih Aklamasi

PAITON-PANTURA7.com, Pucuk pimpinan Asosiasi Perangkat Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) Kabupaten Probolinggo berganti. Hasanudin, Kepala Desa (Kades) Penambangan, Kecamatan Pajarakan terpilih sebagai ketua baru. Estafet kepemimpinan Apdesi berganti setelah ketua lama, Kades Krejengan, Nurul Huda memilih mengundurkan diri secara tertulis, pekan lalu. Dalam pemilihan ketua baru di Pantai Bohay Paiton, Senin …

Baca Selengkapnya »