Religi & Pesantren

Berita Religi & Pesantren

Beroperasi Saat Ramadhan, Karaoke Berkedok Warung Kopi Dirazia Petugas

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Meski dalam nuansa Bulan Ramadhan, namun warung remang-remang yang menyediakan hiburan karaoke dengan sejumlah perempuan pemandu lagu, banyakndi temui disejumlah titik di Kota Probolinggp. Hal ini terungkap saat petugas gabungan gelar razia, Senin malam (11/06/2018) malam. Warung remang-remang berkedok warung kopi itu, diantaranya berada di tepian jalan Prof Hamka, …

Baca Selengkapnya »

Pendamping Progam Sosial Berbagi Takjil di Jalanan

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Banyak cara untuk menanamkan karakter berbudi pekerti yang baik, sekaligus merengkuh keberkahan di Bulan Ramadhan. Seperti yang dilakukan para pendamping Program Keluarga Harapan (PKH) Kota Probolinggo, yang berbagi takjil. Takjil kepada para pengguna jalan diberikan kepada para pengendara motor di Jalan Mastrip atau tepatnya didepan Kantor Dispendukcapil, Kelurahan Kanigaran, …

Baca Selengkapnya »

2.000 Relawan Bakal Kawal Suara HATI di TPS

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Sedikitnya 2.000 relawan akan terjun dalam pemilihan Bupati – Wakil Bupati Probolinggo, 27 Juni mendatang. Para relawan ini, bakal mengawasi sebanyak 1.009 tempat pemungutan suara (TPS), yang tersebar dari Kecamatan Gending hingga Paiton. Para relawan demokrasi ini berasal dari 1.000 lebih Pengurus Cabang (PC) dan Pengurus Ranting (PR) GP …

Baca Selengkapnya »

Jelang Lebaran, Polisi di Probolinggo Bersih-bersih Masjid

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Menyambut lebaran yang sudah didepan mata, Polres Probolinggo melakukan bakti sosial dengan bersih-bersih masjid AL-Raudlah, yang berada di barat alun-alun Kota kraksaan, Kabupaten Probolinggo, Sabtu (9/6/2018). Keseruan pun terlihat saat polisi yang biasa melakukan patroli Kamtibmas, melakukan penyelidikan kriminal atau mengatur alus lalu lintas, tanpa canggung menyapu lantai masjid, …

Baca Selengkapnya »

Peduli Sesama, GP Ansor Pulau Mandangin Bagikan Santunan

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Bulan Ramadhan dimanfaatkan oleh Pengurus Anak Cabang (PAC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Pulau Mandangin, Kecamatan Sampang, Kabupaten Sampang, Pulau Madura, untuk meningkatkan kepedulian sosial. Kepedulian terhadap sesama itu ditunjukkan dengan berbagi santunan kepada warga kurang mampu di wilayah setempat. Ketua PAC GP Ansor Pulau Mandangin, Mabrur Jailani (32) warga …

Baca Selengkapnya »

Peduli Sesama, Relawan Gusti Bagi-Bagi Takjil

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Sebagai bentuk kepedulian terhadap umat muslim yang menunaikan Ibadah puasa, puluhan relawan Gus Ipul dan Mbak Puti (Gusti) membagikan takjil ke pengendara motor dan mobil di pertigaan jalan Panglima Sudirman, Kota Kraksaan, Kabupaten Probolinggo, Kamis (7/6/2018). Koordinator relawan Gusti, Nawi Aswari mengatakan, tujuan bagi-bagi takjil itu merupakan bentuk penghormatan …

Baca Selengkapnya »

Belum Tentukan Nasib 7 Penantang Tuhan, MUI Tunggu Hasil Investigasi

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Majlis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Probolinggo, belum menentukan sikap terkait nasib 7 pemuda penantang tuhan, asal Desa Batur, Kecamatan Gading, kabupaten setempat. Hal ini dilakukan karena MUI tidak ingin gegabah membuat keputusan, yang justru menimbulkan masalah baru. Sekretaris MUI Kabupaten Probolinggo, Moh Yasin menyampaikan, bahwa pihaknya tidak akan tergesa-gesa …

Baca Selengkapnya »