Religi & Pesantren

Berita Religi & Pesantren

10 Muharram, 10 Anak Yatim PKH Kota Probolinggo Peroleh Berkah

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Sebanyak sepuluh anak yatim dari keluarga penerima manfaat (KPM) Program Keluarga Harapan (PKH) Kota Probolinggo mendapat santunan. Santunan dalam rangka 10 Muharram tersebut dilaksanakan di salah satu rumah makan di Kelurahan Tisnonegaran, Kecamatan Kanigaran, Selasa (10/9). Kesepuluh anak yatim tersebut, terdiri dari beberapa kecamatan seperti Kademangan, Kanigaran, Mayangan, Kedopok …

Baca Selengkapnya »

Karomah Non Kalim, Wafat Tetap Bisa Hadiri Undangan

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Puluhan ribu jamaah menyemut dalam Haul Almarhum Al-Arifbillah KH. Sholeh Nahrawi di halaman Pondok Pesantren (Ponpes) Baitus Sholihin, Desa Temenggungan, Kecamatan Krejengan, Kabupaten Probolinggo, Kamis (5/9). Selain disesaki santri, alumni dan simpatisan Pesantren Zainul Hasan (PZH) Genggong, turut hadir kalangan tokoh ulama’ dan habaib dari sejumlah daerah di Jawa …

Baca Selengkapnya »

Kiai Mutawakkil Sebut Mahasiswa Jurusan Hukum Berhati Kakbah

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Pengasuh Pesantren Zainul Hasan (PZH) Genggong, KH. Moh. Hasan Mutawakkil Allah, tak henti-hentinya memberikan motivasi kepada santri dan peserta didik yang bernaung dibawah yayasan pesantrennya. Terbaru, kiai yang dikenal kharismatik ini memberikan injeksi motivasi bagi ratusan mahasiswa baru Sekolah Tinggi Ilmu Hukum (STIH) Zainul Hasan yang menjadi Peserta Pengenalan …

Baca Selengkapnya »

Didemo Massa Soal Tempat Karaoke, DPRD Melunak

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Seribu lebih santri dan umat muslim yang mengatasnamakan Forum Peduli Masyarakat Kota Probolinggo, melakukan demonstrasi Senin (19/8). Selain menggelar aksi di depan kantor Walikota, massa juga melurug kantor DPRD Kota Probolinggo. Sejumlah tokoh NU termasuk emak-emak muslimat juga nampak berorasi. Dalam penyampaian aspirasi itu, perangkat aksi dari kertas bertuliskan …

Baca Selengkapnya »

Gus Haris; Santri Harus Punya Jiwa Nasionalisme Tinggi

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Upacara pengibaran sangsaka merah putih pada puncak Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) ke 74 dilakukan serentak di penjuru tanah air. Tak terkecuali di Pesantren Zainul Hasan (PZH) Genggong, Kecamatan Pajarakan, Kabupaten Probolinggo, Sabtu (17/08). Dalam upacara bendera yang digelar di halaman P5 ini, ribuan peserta menyemut memadati …

Baca Selengkapnya »

GP Ansor Kraksaan; Kami Kehilangan Mbah Moen

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Pimpinan Cabang Gerakan Pemuda Ansor (PC GP Ansor) Kota Kraksaan, Kabupaten Probolinggo menggelar shalat gaib dan tahlil bersama atas wafatnya Mustasyar Pengurus Besar Nahdlatul Ulama’ (PBNU) KH. Maimoen Zubair. Shalat gaib dan tahlil yang digelar di Kantor Pengurus Cabang (PC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor di jalan raya PB Sudirman …

Baca Selengkapnya »

Innalillahi.. KH. Maimun Zubair Wafat di Mekah

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Tokoh kharismatik Nadhlatul Ulama (NU), KH. Maimun Zubair wafat di Tanah Suci Mekah, Arab Saudi. Mbah Moen, sapaan akrabnya, berpulang ke rahmatullah dalam usia 90 tahun. Dinukil dari Tribunnews.com, Mbah Moen meninggal di Mekah, Selasa (6/8/2019) pukul 04.17 waktu setempat. Kabar duka itu disampaikan Sekjen PPP Arsul Sani. انا …

Baca Selengkapnya »