Nasional

Berita Nasional

Polisi Persempit Pergerakan Massa ‘People Power’

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Maraknya ajakan untuk ke Jakarta dalam rangka ‘People Power’ membuat Polres Probolinggo melakukan antisipasi. Jalur lalu lintas pantura dan jalur selatan pun dirazia pada Sabtu (19/5) malam. “Sesuai intruksi Kapolda Jatim, malam ini kami melakukan pemeriksaan penumpang bus baik di jalur utara maupun selatan wilayah Kabupaten Probolinggo. Ini untuk antisipasi pergerakan massa …

Baca Selengkapnya »

Kemenhub Bantu Kapal ‘Rede’ untuk Probolinggo

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Pemerintah melalui Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menyerahkan satu kapal rede Gandha Nusantara 11 untuk operasional dan akan dikelola oleh badan usaha milik negara (BUMN) sektor transportasi laut, PT Pelayaran Indonesia (Persero) atau Pelni di Pelabuhan Tanjung Tembaga, Kota Probolinggo. Penyerahan kapal tersebut dilakukan untuk mengantisipasi lonjakan penumpang yang menggunakan kapal pada saat angkutan …

Baca Selengkapnya »

Diduga Gelembungkan Suara, 3 PPK di Probolinggo Dilaporkan ke Bawaslu Jatim

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Tiga Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) di Kabupaten Probolinggo dilaporkan oleh tim pemantau independen dari Lumbung Informasi Rakyat (LIRA) ke Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Jawa Timur. Ketiga PPK itu diduga melakukan penggelembungan suara saat Pemiilu, 17 April lalu. Tiga PPK yang dilaporkan meliputi PPK Wonomerto, Bantaran, dan Dringu. Berkas laporan …

Baca Selengkapnya »

River Tubing, Ngabuburit Favorit Saat Ramadan

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Banyak cara yang dilakukan warga untuk ‘ngabuburit’ atau menghabiskan waktu sembari menunggu adzan maghrib tiba. Namun, tak banyak yang bernyali dengan mencoba wisata ekstrem saat bulan ramadan. Wisata river tubing di Desa Gading Wetan, Kecamatan Gading, Kabupaten Probolinggo, justru menjadi destinasi favorit saat bulan ramadan. Hulu Sungai Pandan Laras …

Baca Selengkapnya »

Santriwati Genggong Juarai Olimpiade Nahwu-Sorof Nasional

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Himayatul Husna (17) santriwati Pesantren Zainul Hasan (PZH) Genggong, Desa Karangbong, Kecamatan Pajarakan, Kabupaten Probolinggo menorehkan prestasi emas. Ia juara 1 Olimpiade Nahwu-Sorof nasional, yang digelar di Pondok Pesantren Nurul Jadid Paiton, pada Jum’at-Sabtu (8-9/3/2019) lalu. Santriwati kelahiran Kabupaten Bondowoso ini berhasil menyisihkan ratusan peserta lomba dari berbagai pesantren …

Baca Selengkapnya »

Mendung Halangi Pantauan Hilal di Pantai Duta

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Tim Rukyatul Hilal dari Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Probolinggo melakukan pengamatan bulan di Pantai Duta, Desa Randu Tatah, Kecamatan Paiton, untuk menentukan awal Ramadhan 1440 hijiriyah, Minggu (5/5/2019) petang. Dalam pengamatan yang melibatkan Pengadilan Agama (PA) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) serta ormas seperti NU, Muhamadiyah, dan Al-Irsyad tersebut, hilal tak …

Baca Selengkapnya »

PKB-Nasdem Kuasai Dapil 2, 3 Petahana ke Senayan

PANTURA7.com, Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan Partai Nasdem mendominasi perolehan suara di Daerah Pemilihan Jawa Timur (Dapil Jatim) 2. Dua partai ini berhasil mengantarkan masing-masing dua kadernya ke gedung DPR RI di Senayan Jakarta. Dari penghitungan suara versi internal Partai Golkar, PKB memperoleh perolehan suara tertinggi sebanyak 321.048 suara, disusul …

Baca Selengkapnya »