Ekonomi

Berita Ekonomi

Berawal dari Hobi, Pasutri Sukses Kembangkan Bisnis Darbuka, Tembus Pasar Internasional

Winongan,- Pasangan suami istri (pasutri) asal Dusun Panci’an, Desa Winongan Lor, Kecamatan Winongan, Kabupaten Pasuruan, berhasil merubah hobi bermain musik darbuka menjadi bisnis menggiurkan. Bahkan, produk darbuka buatan pasutri ini telah tembus pasar internasional. Pasutri kreatif ini adalah Akhmad Najidh dan Tutik Mudzakiroh. Menurut Akhmad Najidh, usaha ini dibuat usai …

Baca Selengkapnya »

Antisipasi Lonjakan Penumpang Lebaran, Disiapkan Bus Tambahan

Probolinggo – Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengatakan, akan ada 22 juta pemudik masuk ke Jawa Timur. Untuk mengantisipasi lonjakan pemudik, UPT Terminal Bayuangga, Probolinggo telah menyiapkan armada bus tambahan untuk mengangkut pemudik. Kepala UPT Terminal Bayuangga, Budi Harjo mengatakan, arus mudik dan arus balik tahun ini diprediksi akan …

Baca Selengkapnya »

Kue Banjar Khas Kota Probolinggo Cocok untuk Lebaran

Probolinggo – Kota Probolinggo memiliki satu kue khas yang cocok disajikan saat Idul Fitri. Ya, kue tersebut bernama kue banjar, yang proses pembuatannya membutuhkan waktu minimal sebulan untuk membuat adonannya. Pembuat kue banjar di Kota Probolinggo ini keluarga generasi penerus dari pembuat kue banjar. Mereka tinggal di Jalan KH. Hasan …

Baca Selengkapnya »

Sidak, Ditemukan Mamin Kadaluwarsa dan Kemasan Penyok

Probolinggo – Menjelang lebaran (Idul Fitri), Pemerintah Kota (Pemkot) Probolinggo pada Rabu pagi (12/04/23) menggelar sidak makanan dan minuman (mamin) di sejumlah swalayan. Hasilnya, petugas gabungan menemukan minuman kadaluarsa, serta makanan dengan kemasan yang rusak. Petugas gabungan berasal dari Dinas Kesehatan dan P2KB, Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan, serta Satreskrim …

Baca Selengkapnya »

TPS Dibongkar, Dua Ruas Jalan Diperbaiki Mei

Probolinggo – Pemerintah Kota Probolinggo melalui Dinas Koperasi Usaha Mikro dan Perdagangan saat ini terus merampungkan pembongkaran tempat penampungan sementara (TPS) pedagang di Jalan Tjut Nya’ Dien dan Jalan Prajurit Siaman. Selanjutnya jika berjalan lancar, dua jalan tersebut akan segera diperbaiki, Mei mendatang. Dari pantauan PANTURA7.com, hingga saat ini pembongkaran …

Baca Selengkapnya »

Berkah Ramadhan, Kopyah Bordir Laris Manis Diburu Pembeli

Probolinggo,- Bulan Ramadhan tak hanya bergelimang kemuliaan dan pahala. Disamping itu, bulan suci ini membawa berkah bagi sebagian warga. Seperti diakui sepasang suami istri, Abdullah Ubaid dan Durrotun Nashihah. Selama bulan Ramadhan, produk kopyah dengan motif bordir karya keduanya laris manis diburu pembeli, bahkan omset meningkat hingga 50 persen. Ubaid …

Baca Selengkapnya »