Tag Archives: Rapid Antigen

Tes Rapid Antigen Kembali Digalakkan, 3 Kali Sehari

MAYANGAN-PANTURA7.com, Tim Satgas Percepatan Covid-19 Kota Probolinggo, Rabu pagi (23/02/21), menggelar rapid antigen di Jl. Panglima Sudirman, Kelurahan Mangunharjo, kecamatan Mayangan. Sasaran tes cepat ini meliputi pengguna jalan dan pengunjung pasar yang tidak bermasker. Perwira Pengendali Operasi Yustisi Covid-19 Kota Probolinggo, Iptu Djarwo mengatakan, rapid tes antigen itu digelar sebagai …

Baca Selengkapnya »

Hari Kedua Rapid Tes di Perbatasan Sidoarjo, 5 Orang Reaktif

SIDOARJO-PANTURA7.com, Forkompinda Kabupaten Sidoarjo melakukan pengetatan terhadap warga luar kota di beberapa titik wilayah perbatasan. Kebijakan ini ditempuh seiring Pelaksanaan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro di wilayah setempat. Nantinya, warga luar daerah yang hendak masuk ke wilayah Kabupaten Sidoarjo, wajib menjalani rapid tes antigen. Pengetatan kawasan perbatasan ini berlaku …

Baca Selengkapnya »

Cegah Covid-19, Masuk Sidoarjo Wajib Rapid Tes Antigen

SIDOARJO-PANTURA7.com, Antisipasi penyebaran Virus Corona (Covid-19) saat libur panjang akhir pekan dan Tahun Baru Imlek, Satgas Covid-19 Kabupaten Sidoarjo melakukan pengetatan pengawasan bagi warga luar yang hendak masuk ke kota udang tersebut. Pada Jumat (12/2/2021), kendaraan bernopol luar Sidoarjo diberhentikan petugas di beberapa perbatasan Kabupaten Sidoarjo dengan wilayah lain. setelah …

Baca Selengkapnya »

Tes Rapid Antigen di Pelabuhan, Banyak Nelayan ‘Ngacir’

SUMBERASIH-PANTURA7.com, Satgas Penanganan dan Percepatan Covid 19 Kecamatan Sumberasih, Kabupaten Probolinggo, menggelar tes rapid antigen di Pelabuhan Tanjung Tembaga Mayangan, Kota Probolinggo, Sabtu (16/01/2021) pagi. Rapit tes di pelabuhan penyeberangan ditujukan kepada warga yang hendak masuk atau baru datang dari Pulai Gili Ketapang. Dimulai sejak pukul 8.00 WIB hingga 11.00 …

Baca Selengkapnya »

Perangkat Desa/Kelurahan Rapid Antigen, 1 Positif

KRAKSAAN-PANTURA7.com, Satuan Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kecamatan Kraksaan, tidak hanya melakukan rapid test terhadap warga dan para pedagang. Namun rapid antigen juga diberlakukan kepada ratusan perangkat desa dan kelurahan. Rapid test antigen test yang melibatkan sebanyak 121 orang dari kalangan kepala desa (kades), lurah, staf hingga perangkat desa ataupun kelurahan …

Baca Selengkapnya »

Rapid Antigen Sasar Pasar Leces, 3 Orang Reaktif

LECES-PANTURA7.com, Tim Satgas Percepatan dan Penanganan Covid-19 Kabupaten Probolinggo, kembali menggelar rapid tes antigen di area pasar tradisional, Senin (11/01/2021). Kali ini yang menjadi sasaran adalah Pasar Leces. Namun begitu petugas datang, mayoritas pedagang langsung berkemas dan menutup lapak dagangannya. Mereka tutup lapak lebih awal dibandingkan hari-hari sebelumnya. Sebagian pedagang …

Baca Selengkapnya »

Via Rapid Antigen, Satu Anggota Polsek Pajarakan Positif Covid-19

PAJARAKAN-PANTURA7.com, Satuan Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kecamatan Pajarakan, Kabupaten Probolinggo menggelar tes rapid antigen di 2 pasar sekaligus. Yakni Pasar Sukokerto dan Pasar Ketompen, Kecamatan Pajarakan, Kamis (7/1/2021). Dalam tes cepat deteksi virus korona di dua pusat perbelanjaan itu, petugas merapid 98 orang pedagang dan pengunjung pasar. Rinciannya, 31 orang …

Baca Selengkapnya »