Tag Archives: Pemkab Lumajang

Empat Tahun, 15.662 Bumil di Lumajang Melahirkan Gratis

Lumajang,- Bupati Lumajang Thoriqul Haq menyebut, sejumlah program pemerintah yang gagasnya bersama Wakil Bupati Indah Amperawati, telah dilaksanakan dengan baik dan sudah dirasakan manfaatnya oleh masyarakat. Salah satu program yang paling terasa adalah program ibu melahirkan gratis. Program tersebut merupakan salah satu dari 20 janji politik duet Thoriqul Haq – …

Baca Selengkapnya »

Studi Tiru LPPL, Diskominfo Lumajang Kedatangan Diskominfo Kabupaten Probolinggo

Lumajang,- Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Lumajang kedatangan tamu istimewa, Kamis (3/8/23). Tamu istimewa itu adalah Diskominfo Kabupaten Probolinggo, yang datang untuk studi tiru terkait Lembaga Penyiaran Publik Lokal (LPPL). Plt. Kepala Diskominfo Kabupaten Lumajang, Mustaqim mengatakan, pihaknya selalu menyambut baik pihak manapun yang datang ke Lumajang, khususnya ke …

Baca Selengkapnya »

Dana Santunan Kematian di Lumajang ‘Macet’ hingga Berbulan-bulan, Bupati Kaget

Lumajang,- Sejumlah ahli waris di Kabupaten Lumajang mengeluhkan lambannya pencairan santunan kematian dari pemerintah setempat. Padahal, santunan kematian sebesar Rp1 juta seharusnya cair tidak sampai 2×24 jam usai diajukan. Nyatanya, santunan kematian yang digagas Bupati Lumajang itu cair setelah berbulan-bulan. Untuk mendapatkan santunan kematian warga yang ber-KTP Lumajang, ahli waris …

Baca Selengkapnya »

Belasan Pejabat Pemkab Lumajang Pindah Tugas, ini Pesan Sekda Agus

Lumajang,- Sejumlah pejabat Eselon III di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang yang dimutasi, Selasa (1/8/23). Serah Terima Jabatan (Sertijab) dipimpin langsung oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Lumajang, Agus Triyono. Sekda Agus berpesan kepada para pejabat baru, agar segera beradaptasi dengan jabatan sehingga perputaran roda organisasi dapat terus berjalan. Selain itu, …

Baca Selengkapnya »

Elpiji 3 Kilogram di Lumajang Tembus Rp30 Ribu, Warga Kelimpungan

Lumajang,- Elpiji 3 kilogram di sejumlah daerah di wilayah Kabupaten Lumajang sudah kian sulit didapat. Tak hanya sulit, harga jualnya pun juga melangit. Warga Desa/Kecamatan Pasrujambe, Lilik (30) menjelaskan, sudah sepekan ini ia kesulitan mendapatkan elpiji. Padahal dalam kehidupan sehari-hari, ia selalu mengandalkan elpiji untuk memasak. Ibu satu anak ini, …

Baca Selengkapnya »

Warga Lumajang Ngeluh, Jalan Rusak tak Kunjung Diperbaiki

Lumajang,- Warga Desa Mojosari, Kecamatan Sumbersuko, Kabupaten Lumajang, mengeluhkan jalan rusak di daerah mereka. Warga meminta agar jalur antar kecamatan itu segera diperbaiki. “Jalannya rusak, kami selaku warga Desa Mojosari berharap bapak Bupati Lumajang bisa segera mendengar keluhan kami,” ujar warga Desa Mojosari, Wandi (43), Jumat (28/7/2023). Menurut Wandi, jalan …

Baca Selengkapnya »