Tag Archives: lumajangterkini

Lapuk, Atap Kelas SD Negeri di Lumajang Ambrol

Lumajang,- Atp bangunan kelas SDN Ranulogong 02, Kecamatan Randuagung, Kabupaten Lumajang, ambruk. Akibatnya, kelas tak bisa lagi digunakan untuk Kegiatan Belajar Mengajar (KBM). Atap bangunan itu ambruk, Minggu (25/12/2022) sekitar pukul 20.00 WIB. Saat itu, plafon berjatuhan lantaran sudah lapuk termakan usia. Kebetulan sebelum kejadian, hujan deras mengguyur kawasan itu. …

Baca Selengkapnya »

Gunung Semeru Landai, Pemulihan Kawasan Terdampak Mulai Dilakukan

Lumajang,- Saat ini Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang telah mengeluarkan status transisi darurat bencana menuju pemulihan pasca erupsi Gunung Semeru. Hal itu diungkapkan oleh Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Lumajang, Patria Dwi Hastiadi saat dikonfirmasi melalui sambungan selulernya, Senin (26/12/2022). Menurutnya, kebijakan yang telah dikeluarkan bukan tanpa sebab. Pasalnya aktivitas …

Baca Selengkapnya »

Tiga Buah ini Diakui sebagai Komoditas Unggulan Lumajang, Apa saja?

Lumajang,- Julukan Kota Pisang selama ini akrab disematkan pada Kabupaten Lumajang. Pasalnya, Kabupaten Lumajang tercatat sebagai salah satu daerah penghasil pisang terbesar di Indonesia. Selain besarnya jumlah produksi pisang, jenis pisang asal Lumajang juga populer di pasaran. Misalnya, pisang agung, pisang kirana, pisang cavendish dan pisang kresek. Namun sejatinya di …

Baca Selengkapnya »

Loemadjang Mbiyen, Menikmati Romantisme Lumajang di Era Kolonial

Lumajang,- Proklamator RI, Soekarno, mempopulerkan sebuah istilah yang disebut ‘Jas Merah’, yang artinya Jangan Sesekali Melupakan Sejarah. Sejarah dinilai amat penting, karena menjadi identitas yang melekat, baik personal maupun kelompok. Memahami pentingnya sejarah, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang pun menggelar event Loemadjang Mbiyen, Jumat (22/12/22) sore, yang bertempat di kawasan PG …

Baca Selengkapnya »

Eksotika Alam Senduro Lumajang Dilirik UGM, jadi Sasaran KKN

Lumajang,- Mahasiswa Universitas Gadjah Mada (UGM) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) akan melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) dibeberapa daerah di Kecamatan Senduro, Kabupaten Lumajang. Setidaknya, ada 25 mahasiswa yang akan tinggal di Kecamatan Senduro selama 50 hari kedepan. Puluhan mahasiswa tersebut, nantinya akan ditempatkan dibeberapa desa secara menyeluruh. Hal itu diungkapkan …

Baca Selengkapnya »

Bantuan Logistik untuk Korban Semeru Menggunung, ini kata BPBD Lumajang 

Lumajang,- Bantuan bagi warga terdampak erupsi Gunung Semeru menumpuk di Gudang Bulog, Desa Sumbersuko, Kecamatan Sumbersuko, Kabupaten Lumajang. Bantuan ini berasal dari sejumlah donatur yang prihatin dengan para penyintas Gunung Semeru. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Lumajang, Patria Dwi Hastiadi menyebut, bantuan yang menggunung itu bukan menumpuk melainkan …

Baca Selengkapnya »