Tag Archives: BeritaProbolinggo

Terapkan Prokes Ketat, 539 Mahasiswa UNZAH-STIH Genggong Diwisuda

KRAKSAAN,- Sebanyak 539 mahasiswa Universitas Islam Zainul Hasan (Unzah), Sekolah Tinggi Ilmu Hukum (STIH) dan Program Profesi 1 Tahun (I-TECH) Zainul Hasan Genggong diwisuda, Kamis (16/12/2021) pagi. Prosesi wisuda ke-28 ini digelar di halaman Unzah-STIH Genggong. Ada 484 wisudawan dari Unzah dari berbagai jurusan, sisanya merupakan mahasiswa – mahasiswa STIH …

Baca Selengkapnya »

Proyek Pasar Ikan Kebonagung Capai 90 Persen

KRAKSAAN,- Pembangunan Pasar Ikan di Pasar Kebonagung, Kecamatan Kraksaan, Kabupaten Probolinggo kurang lebih sudah mencapai 90 persen. Pasar ikan pertama di Kabupaten Probolinggo itu hanya menyisakan sejumlah penyelesaian akhir (finishing) yang saat ini digarap oleh pihak kontraktor. Kepala Dinas Perikanan Kabupaten Probolinggo, Dedy Isfandi mengatakan, pembangunan Pasar Ikan Kebonagung terus …

Baca Selengkapnya »

Harga Cabai Rawit di Pasar Tembus Rp70 Ribu

PROBOLINGGO,- Puncak musim penghujan membuat harga cabai rawit di Kabupaten Probolinggo melonjak. Seperti halnya di Pasar Semampir, Kecamatan Kraksaan, harga cabai rawit meroket hingga Rp70.000 per kilogram (Kg). Pedagang sayur di Pasar Semampir, Hakiki mengatakan, naiknya harga cabai rawit hingga Rp70.000 sudah sejak kemarin. Sedangkan sebelum musim penghujan, harganya masih …

Baca Selengkapnya »

KPU Luncurkan Rumah Pintar Pemilu

Probolinggo – Untuk meningkatkan partisipasi pemilih dalam pemilu serentak tahun 2024, KPU Kota Probolinggo meluncurkan Rumah Pintar Pemilu (RPP) Prabu Linggih berbasis Android. Melalui RPP Prabu Linggih ini diharapkan masyarakat sadar dan berbondong- bondong mencoblos saat pemilu serentak. Ketua KPU Kota Probolinggo, Ahmad Hudri mengatakan, perangkat yang diluncurkan ini berisi …

Baca Selengkapnya »

Diparkir di Rumah Saudara, Pikap Digondol Pencuri

Probolinggo – Sebuah mobil pikap milik warga Kelurahan Sumberwetan, Kecamatan Kedopok, Kota Probolinggo raib saat diparkir di rumah saudaranya, Rabu dini hari (5/12/21). Pelaku diduga sempat masuk ke dalam rumah untuk mengambil kunci mobil. Pemilik pikap, Zainul Arifin (40), warga Jalan Genitu mengatakan, mobilnya berjenis Daihatsu Grand Max, dicuri sekitar …

Baca Selengkapnya »

Revitalisasi Pasar Condong Rampung, Belum Bisa Ditempati

PROBOLINGGO – Revitalisasi Pasar Condong, Kecamatan Gading, Kabupaten Probolinggo akhirnya tuntas. Namun, pasar tersebut masih belum dioperasikan, lantaran masih proses penataan lapak dan pemetaan untuk para pedagang yang akan menempati. Plt Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kabupaten Probolinggo, Moh. Natsir mengatakan, pengerjaan pasar itu sudah mencapai finish, sesuai dengan …

Baca Selengkapnya »

Kunjungi Pesantren Genggong, Konsulat Jepang Tawarkan Beasiswa

PAJARAKAN,- Pesantren Zainul Hasan (PZH) Genggong, Desa Karangbong, Kecamatan Pajarakan, Kabupaten Probolinggo menerima tamu dari Konsulat Jenderal (Konjen) Jepang, Selasa (14/12/2021) siang. Kedatangan Konjen Jepang di Surabaya itu untuk bekerjasama peningkatan kualitas pendidikan para santri. Tamu dari Konjen Jepang terdiri atas Consul General, Mr. Takeyama Kenechi, Vice Consul Bagian Informasi, …

Baca Selengkapnya »