Pendidikan

Berita Pendidikan

Ratusan PPPK di Lumajang Terima SK, ini Pesan Wabup Indah

Lumajang,- Sebanyak 282 PPPK Formasi Guru dan 40 PPPK Formasi Teknis menerima Surat Keputusan (SK) dari Bupati Lumajang. SK diserahkan secara simbolis oleh Wakil Bupati Lumajang, Indah Amperawati di halaman kantor bupati setempat, Senin (17/7/2023). Wakil Bupati Lumajang, Indah Amperawati menjelaskan, ratusan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kinerja (PPKK) yang menerima …

Baca Selengkapnya »

Warga Lumajang Kian Melek Literasi, 201 KIM Resmi jadi Mitra Pemerintah

Lumajang,- Sebanyak 201 Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) desa dan kelurahan di Kabupaten Lumajang, resmi memperoleh Surat Keputusan dari Kepala Desa (Kades) dan Lurah. “Sesuai data yang kami himpun per Februari 2023, ada sekitar 201 KIM desa/kelurahan yang telah melaporkan kepada Dinas Kominfo untuk dilakukan inventarisasi. Artinya, sebagian besar pembentukannya telah …

Baca Selengkapnya »

Pemkot Probolinggo Bantu Modem Gratis untuk untuk 36 Pesantren

Probolinggo – Sebanyak 36 pondok pesantren di Kota Probolinggo mendapat fasilitas internet gratis dari Pemerintah Kota Probolinggo. Internet dengan pinjam pakai modem wifi (orbit) untuk mendukung digitalisasi pondok pesantren. Penyerahan fasilitas modem wifi kepada perwakilan pondok pesantren ini dilaksanakan di Command Center, Selasa (20/6/2023). Sekretaris Daerah Kota Probolinggo, Ninik Ira …

Baca Selengkapnya »

Eman! Seribu Lebih Beasiswa PIP di Lumajang Tidak Terserap

Lumajang,- Ribuan kuota beasiswa Program Indonesia Pintar (PIP) di Kabupaten Lumajang tak bertuan. Sedikitnya, 1.033 kuota PIP dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI itu tak terserap. Data yang dihimpun PANTURA7.com, ada 769 kuota PIP di jenjang Sekolah Dasar (SD) dan 266 kuota untuk Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Kabupaten Lumajang …

Baca Selengkapnya »