Ekonomi

Berita Ekonomi

Harga Garam Turun, Petani Probolinggo Kambinghitamkan Garam Madura

Probolinggo,- Musim kemarau yang masih berlangsung, sangat mendukung produksi garam di wilayah Kabupaten Probolinggo. Dalam sepekan, berton-ton garam dapat dipanen. “Satu petak dengan ukuran 12×50 itu biasanya dapat enam ton, sekarang bisa sembilan ton dalam seminggu,” kata Suparyono, petani garam asal Desa Kalibuntu, Kecamatan Kraksaan, Senin (13/11/23). Namun dengan produksi …

Baca Selengkapnya »

Harga Beras di Probolinggo Masuk 10 Tertinggi se-Jatim

Probolinggo,- Harga sejumlah bahan pokok di wilayah Kabupaten Probolinggo melonjak, tak terkecuali beras. Bahkan, harga beras medium di kota mangga ini termasuk salah satu yang tertinggi di Jawa Timur. Data Sistem Informasi Ketersediaan dan Perkembangan Harga Bahan Pokok (Siskaperbapo) Provinsi Jawa Timur, tercatat harga beras medium di Kabupaten Probolinggo berada …

Baca Selengkapnya »

Jualan di Depan Pasar Semampir Kraksaan Dibatasi, Pedagang Bakal Disanksi Jika Melanggar

Probolinggo,- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Probolinggo, akan menata dan menertibkan pedagang yang biasa berjualan di jalan depan Pasar Semampir, Kecamatan Kraksaan. Para pedagang diberikan waktu hingga pukul 5.00 WIB saban harinya untuk berjualan, selebihnya dilarang. Asisten II Setda Kabupaten Probolinggo, Ahmad Hasyim Ashari dalam rembug di kantor Pasar Semampir, Rabu (1/11/2023), …

Baca Selengkapnya »

Dongkrak UMKM Pesantren, Pemkot Probolinggo Buka Galeri OPOP Pertama di Jatim

Probolinggo – Untuk memberi ruang dan mengenalkan produk UMKM pondok pesantren, Pemerintah Kota (Pemkot) Probolinggo membuka galeri One Pesantren One Produk (OPOP). Selain dapat dapat mengembangkan produknya, galeri OPOP pertama di Jawa Timur ini, juga dapat membantu pondok pesantren untuk mendapatkan sertifikasi produk yang dibuat. Walikota Probolinggo, Habib Hadi Zainal …

Baca Selengkapnya »

Selain Kemarau, Tanaman Cabai Rusak Akibat Terserang Virus

Probolinggo,- Melonjaknya harga cabai rawit di Kota Probolinggo karena faktor banyaknya tanaman cabai rawit petani yang rusak. Selain musim kemarau, rusaknya tanaman cabai rawit karena serangan virus. Salah satu sentra pertanian tanaman cabai rawit di Kota Probolinggo yakni, di Kelurahan Sumber Wetan, Kecamatan Kedopok. Hampir seluruh area persawahan milik petani …

Baca Selengkapnya »

Cabai Rawit di Kota Probolinggo Meroket, Tembus Rp70 Ribu/Kg

Probolinggo,- Seperti di sejumlah daerah lainnya, harga cabai rawit di Kota Probolinggo juga merangkak naik. Hari ini, Jum’at (27/10/23), harga cabai rawit tembus Rp70 ribu per kilogram (kg). Menurut pedagang, kenaikan harga cabai rawit terjadi karena tanaman cabai petani banyak yang rusak, sehingga pasokan ke pedagang berkurang. Pantauan PANTURA7.com di …

Baca Selengkapnya »

Saat Ibu Negara, Iriana Joko Widodo, Kesemsem Pisang Agung Semeru Lumajang

Lumajang,- Ibu Negara, Iriana Joko Widodo, ternyata terkesan dengan Pisang Agung Semeru berikut keripik olahannya yang ditampilkan Dekranasda Kabupaten Lumajang dalam Pameran Produk Binaan Dekranasda di Jawa Timur di Surabaya Kriya Gallery (SKG), Kamis (26/10/23) kemarin. Iriana, yang merupakan Pembina Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas) langsung terpikat begitu tiba di stand …

Baca Selengkapnya »