Moh. Rochim

Kota Probolinggo Terapkan Physical Distancing, Jalan Suroyo Ditutup

MAYANGAN-PANTURA7.com, Physical distancing atau pembatasan jarak fisik dalam upaya pencegahan penularan virus corona, mulai diterapkan di Kota Probolinggo. Sebagai langkah awal, pihak kepolisian menutup Jalan Suroyo, pada Sabtu malam (28/3/2020). Penutupan jalan protokol kota itu diterapkan sejak pukul 19.00 WIB hingga 24.00 WIB. Dimulai dari pertigaan Jalan Panglima Sudirman atau …

Baca Selengkapnya »

Perangi Covid-19, Traffic Light Dilengkapi Voice Recorder

MAYANGAN-PANTURA7.com, Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Probolinggo memasang rekaman suara atau Voice Recorder pada traffic light di sejumlah persimpangan. Pemasangan alat ini bertujuan untuk memberikan himbauan kepada masyarakat pengguna jalan pasca merebaknya penularan virus corona Voice Recorder itu berbunyi ketika lampu merah menyala atau ketika kendaraan berhenti dengan harapan para pengguna …

Baca Selengkapnya »

Di Mayangan, Masker dan Hand Sanitizer Disebar Gratis

MAYANGAN-PANTURA7.com, Pemerintah Kota (Pemkot) Probolinggo terus berupaya mencegah penularan virus corona atau Covid-19 di wilayahnya. Setelah pencegahan dengan cara menyemprotkan desinfektan ke seantero kota dilakukan, giliran masker dam hand sanitizer disebar. Pemkot dipimpin Wali Kota, Habib Hadi Zainal Abidin, membagikan masker dan hand sanitizer di sejumlah tempat ibadah di wilayah …

Baca Selengkapnya »

Virus Corona Merebak, PKL Alun-alun Hanya Kantongi Rp30 Ribu Sehari

MAYANGAN-PANTURA7.com, Sejumlah pedagang kaki lima (PKL) yang biasa berjualan di seputar Alun-alun di Kota Probolinggo mengeluhkan sepinya pembeli dalam beberapa hari belakangan. Mereka meyakini, omzet dagangan turun drastis karena mewabahnya virus corona (Covid-19). Salah seorang penjual makanan dan minuman (mamim), Amir (32) menyebut, sudah 10 hari ini omzetnya turun karena …

Baca Selengkapnya »

Sudah Sepekan, Destinasi Wisata Mati Suri

KADEMANGAN-PANTURA7.com, Lrbih Seprksbb terakhir, destinasi wisata di Kota Probolinggo mati suri. Keramaian pengunjung dan lalu lalang kendaraan milik wisataaan tak terlihat. Ya, geliat wisata lesu setelah Wali Kota Probolinggo, Habib Hadi Zain Abidin mengeluarkan Surat Edaran (SE) dengan nomor 431.1/1541/425.112/2020 tentang percepatan penanganan pencegahan virus corona atau Covid-19. SE tertanggal …

Baca Selengkapnya »

Kali di Kampung Glaser One; Awalnya Aliran Sampah, Kini Jadi Taman Budidaya Nila

KANIGARAN-PANTURA7.com, Memberdayakan lingkungan tempat tinggal menjadi kawasan yang sehat, bersih dan nyaman, menjadi tanggung jawab semua pihak. Selain pemerintah daerah, kesadaran dari masyarakat memiliki peranan penting. Contohnya di RT 02/RW 013, Kelurahan Kanigaran, Kecamatan Kanigaran, Kota Probolinggo. Kampung yang awalnya kumuh, kini telah disulap menjadi destinasi wisata dengan budidaya ikan …

Baca Selengkapnya »

Edukasi Sehat ala Kampung Dalang; Satu Rumah, Satu Wastafel

MAYANGAN-PANTURA7.com, Paparan virus corona atau Covid-19 yang kian meluas, membuat sebagian masyarakat dilanda kepanikan. Buntutnya, warga berbondong-bondong memburu cairan pembersih tangan atau hand sanitizer sebagai upaya pencegahan. Fenomena panic buying ini membuat harga cairan pembersih tangan melambung, bahkan di beberapa tempat hand sanitizer menjadi komoditas langka. Namun di Kampung Dalang, …

Baca Selengkapnya »