Tag Archives: Pj. Bupati Lumajang

Dua Jembatan di Lumajang Rusak Diterjang Banjir Bandang, Normalisasi Terkendala Cuaca

Lumajang,- Akibat hujan lebat disertai angin kencang, Sabtu (27/1/24), dua desa di Kabupaten Lumajang dilanda banjir. Dua desa itu adalah Desa Sawaran Kulon, Kecamatan Kedungjajang dan Desa Biting, Kecamatan Sukodono, Kabupaten Lumajang. Selain itu, dua jembatan dilaporkan rusak parah setelah diterjang banjir bandang. Dua jembatan tersebut yakni, Jembatan Limpas di …

Baca Selengkapnya »

IPM di Lumajang Naik 1,30 Persen, Pj Bupati Beberkan Faktor Penyebabnya

Lumajang,- Indeks Pembangunan Manusia (IPM) di Kabupaten Lumajang berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), berada di angka 69,37. Jumlah ini mengalami peningkatan sebesar 0,8 poin atau 1,30 persen dibanding tahun sebelumnya. Pj Bupati Bupati Lumajang Indah Wahyuni, menyampaikan rasa syukurnya atas capaian tersebut. Menurutnya, peningkatan IPM mencerminkan efektivitas program-program pemerintah …

Baca Selengkapnya »

Wanti Pj. Bupati Lumajang, ASN Wajib Netral

Lumajang,- Pesta demokrasi 2024 semakin dekat. Disisi lain, isu ketidaknetralan aparatur negara dan TNI-Polri, terus bergulir sehingga membuat masyarakat terusik. Menanggapi hal itu, Pj Bupati Lumajang, Indah Wahyuni meminta anggota Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Lumajang, agar tetap menjaga netralitas jelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 mendatang. “Mengingat tahun ini mendekati …

Baca Selengkapnya »

Warning! Pj. Bupati Lumajang Minta Kades dan Perangkat Desa Netral Pemilu

Lumajang,- Pj Bupati Lumajang, Indah Wahyuni mengimbau, perangkat desa dan kepala desa harus netral dalam pemilihan umum (Pemilu) Tahun 2024. Menurut Yuyun, sapaan akrab Indah Wahyuni, dalam pesta demokrasi, kebanyakan perangkat desa direkrut untuk menjadi Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS). Tentu hal itu membuat pekerjaan peranghak desa lebih kompleks. “Saya …

Baca Selengkapnya »

Pemkab Lumajang Jamin Biaya Medis Korban Laka KA Probowangi Vs Minibus

Lumajang,- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang memberikan bantuan terhadap seluruh korban laka lantas yang terjadi di Perlintasan Kereta Api tanpa palang pintu di Desa Ranupakis, Kecamatan Klakah, Kabupaten Lumajang, Minggu (19/11/2023) kemarin. Sebelumnya, korban laka di jalur perlintasan Kereta Api Daop 9 tepatnya di KM 138+0 melukai 15 korban. Dari jumlah …

Baca Selengkapnya »

Lindungi Kepemilikan Tanah Warganya, Pemkab Lumajang Serahkan Ratusan Sertifikat

Lumajang,- Pj. Bupati Lumajang, Indah Wahyuni menyerahkan 300 sertifikat Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) kepada masyarakat Desa Argosari Kecamatan Senduro Kabupaten Lumajang, Kamis (16/11/2023). Sebelumnya, sebanyak 1.200 sertifikat kepemilikan diajukan oleh masyarakat Desa Argosari. Dari 1.200 yang terdaftar, 300 sertifikat sudah selesai dan bisa diserahkan kepada pemiliknya. Kepala Desa Argosari, …

Baca Selengkapnya »