Tag Archives: Kecamatan Wonoasih

Dari Hobi Akhirnya Jadi ‘Kampung Koi’

WONOASIH-PANTURA7.com, Sebagai ikan hias, koi diminati banyak orang karena keindahannya. Tak heran, kalau ikan ini masih diburu pecinta ikan. Sisi lain, perawatannya membutuhkan kerja ekstra. Rachmad, warga RT 05/RW 02, Kelurahan Jrebeng Kidul, Kecamatan Wonoasih, Kota Probolinggo salah satu pembudi daya koi. Ia memiliki kolam lumayan luas di belakang rumahnya. …

Baca Selengkapnya »

Pasutri Asal Wonoasih Terpapar Covid-19

KANIGARAN-PANTURA7.com, Warga Kota Probolinggo yang dinyatakan positif terinfeksi Covid-19 bertambah. Hal ini terjadi setelah sepasang suami-istri (pasutri) asal Kecamatan Wonoasih, terdeteksi positif Covid-19. Kabar adanya tambahan pasien Covid-19 ini disampaikan Ketua Tim Satgas Penanganan Covid-19 sekaligus Wali Kota, Hadi Zainal Abidin dalam video conference di kantor Wali Kota, Jum’at (5/6/2020) …

Baca Selengkapnya »

Kampung Tempe Sumbertaman Hasilkan 3 Ton Tempe Sehari

WONOASIH-PANTURA7.com. Siapa yang tidak mengenal tempe? Apalagi masyarakat Indonesia, dari semenjak masa penjajahan hingga sekarang, tidak bisa dilepaskan dari tempe. Tempe juga mulai dikenal di luar negeri. Ternyata di Kota Probolinggo terdapat kampung yang warganya banyak memproduksi tempe. Kampung tempe itu berada di Kelurahan Sumbertaman, Kecamatan Wonoasih. Tepatnya di RT …

Baca Selengkapnya »

Covid-19 Tak Terbendung, Pasar pun Disemprot

WONOASIH-PANTURA7.com, Kian meluasnya penyebaran Virus Covid-19 di Indonesia, membuat upaya pencegahan kian masif dilakukan. Seperti yang dilakukan di Kecamatan Wonoasih, Kota Probolinggo, Minggu (22/3/2020) pagi. Tiga pilar Kecamatan Wonoasih, meliputi pemerintah kecamatan, TNI dan Polri, kompak melakukan kerja bakti dengan cara menyemprot disinfektan di Pasar Wonoasih, pusat perbelanjaan, hingga terhadap …

Baca Selengkapnya »

Perangi Narkoba, Polisi Kumpulkan Kelompok Masyarakat

WONOASIH-PANTURA7.com, Kepolisian Sektor (Polsek) Wonoasih, memberikan sosialisasi dan penyuluhan bahaya NAPSA (Narkotika, Psikotropika dan Zat Akdiftif ) terhadap kelompok masyarakat Minak Jinggo, di Aula Kelurahan / Kecamatan Wonoasih, Kota Probolinggo, Rabu (18/3/2020) Kapolsek Wonoasih, Kompol Kuzaini mengatakan, bahwa sosialisasi dan penyuluhan tersebut merupakan upaya kepolisian melakukan pencegahan penyalahgunaan narkotika maupun …

Baca Selengkapnya »

Pembunuhan Dani di Wonoasih Direkonstruksi

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Masih ingat dengan kasus pembunuhan Muhammad Dani (21), warga Kelurahan Kareng Lor, Kecamatan Kedopok, Kota Probolinggo, Oktober 2019? Ya, kasus itu masih berlanjut bahkan Satreskrim Polres Probolinggo, Rabu (8/1) menggelar reka ulang (rekonstruksi). Pembunuhan yang tempat kejadian perkara (TKP) di Sumber Ardi, Kecamatan Wonoasih itu dipimpin Kasat Reskrim Polres …

Baca Selengkapnya »

Kawanan Curwan Beraksi, 2 Ekor Sapi Raib

WONOASIH-PANTURA7.com, Nahas menimpa Buari (60), warga RT 05 RW 01, Kelurahan Pakistaji, Kecamatan Wonoasih, Kota Probolinggo. Dua ekor sali miliknya tetiba raib akibat digondol kawanan pencuri. Informasi yang dihimpun, aksi pencurian dua ekor sapi itu terjadi pada Kamis (2/1/2019) malam. Korban mengetahui sapinnya raib kala anak korban, Abdul Hamid (31), …

Baca Selengkapnya »