Tag Archives: Jalur Lumajang – Malang

Longsor di Piket Nol Lumajang, Rekontruksi Jembatan Gladak Perak Terancam Molor

Lumajang,- Jalur Lumajang – Malang di kilometer 59 piket nol, Desa Sumberwuluh, Kecamatan Candipuro, Kabupaten Lumajang, putus total akibat longsor. Musibah itu berpotensi mengganggu rekonstruksi jembatan Gladak Perak, yang ambrol akibat Erupsi Gunung Semeru tahun lalu. Akibat dari kejadian itu, arus lalu lintas lumpuh. Jalan nasional itu tidak bisa dilalui, …

Baca Selengkapnya »

Longsor di Piket Nol, Jalur Lumajang – Malang Lumpuh

Lumajang,- Hujan deras yang mengguyur wilayah Lumajang bagian selatan membuat longsor di kilo meter 59 piket nol. AKibat longsor tersebut, jalur Lumajang-Malang putus total. Longsor itu terjadi tepatnya di Desa Sumberwuluh, Kecamatan Candipuro, Kabupaten Lumajang. Lokasinya tidak jauh dari pembangunan rekontruksi jembatan gladak perak. Musleh (41), warga Desa Sumberwuluh mengatakan, …

Baca Selengkapnya »

Sempat Lumpuh, Jalur Lumajang-Malang Kembali Normal

Lumajang,- Akses Lumajang-Malang di Desa Ranupani, Kecamatan Senduro, Kabupaten Lumajang, sempat ditutup pasca diterjang banjir dan tanah longsor, pada Sabtu (8/10/22) kemarin. Saat ini, jalur antar kabupaten itu sudah bisa dilalui oleh kendaraan roda dua maupun roda empat. Aktifitas warga sekitar pun, mulai normal. “Mulai (Minggu) kemarin sudah bisa dengan …

Baca Selengkapnya »