Tag Archives: Erupsigunungsemeru

Gunung Semeru Landai, Pemulihan Kawasan Terdampak Mulai Dilakukan

Lumajang,- Saat ini Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang telah mengeluarkan status transisi darurat bencana menuju pemulihan pasca erupsi Gunung Semeru. Hal itu diungkapkan oleh Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Lumajang, Patria Dwi Hastiadi saat dikonfirmasi melalui sambungan selulernya, Senin (26/12/2022). Menurutnya, kebijakan yang telah dikeluarkan bukan tanpa sebab. Pasalnya aktivitas …

Baca Selengkapnya »

Hewan Ternak Pengungsi Semeru Juga Dievakuasi 

Lumajang, – Pasca erupsi pada Sabtu (4/12/2022) kemarin, saat ini satuan petugas dari Kabupaten Lumajang mengevakuasi hewan ternak milik para pengungsi Gunung Semeru. Evakuasi hewan dilakukan bersama warga di Dusun Kajar Kuning, Desa Sumberwuluh Kecamatan Candipuro lantaran Gunung Semeru erupsi lagi. Sekretaris Desa Sumberwuluh Samsul Arif mengatakan, evakuasi hewan ternak …

Baca Selengkapnya »

Saat Korban Erupsi Gunung Semeru Curhat Penyelewengan Bansos ke Gus Muhaimin 

Lumajang,- Para penyintas erupsi Gunung Semeru mengeluhkan berbagai Bantuan Sosial (Bansos) dari Pemerintah. Diantaranya, bantuan yang tidak tepat sasaran, yakni tidak diberikan kepada yang berhak mendapatkannya. Keluhan itu disampaikan kepada Wakil Ketua DPR RI Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat (Korkesra), Abdul Muhaimin Iskandar, yang melakukan kunjungan kerja di Desa Sumbermujur, Kecamatan …

Baca Selengkapnya »

MUI Jatim Gelar Istighotsah dan Do’a Bersama Untuk Semeru

LUMAJANG,- Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jawa Timur menggelar istighotsah dan do’a bersama untuk korban Gunung Semeru dan Kilas Balik Pandemi di Indonesia. Kegiatan ini dirangkai dengan webinar seri literasi pandemi ke-24, pada Jumat (10/12/2021). Ketua Umum MUI Jawa Timur, KH. Moh Hasan Mutawakkil Alallah, mengatakan, jika bencana erupsi Gunung Semeru …

Baca Selengkapnya »

Pemkot Probolinggo-PKK Kirim Bantuan ke Lumajang

Probolinggo – Pemkot Probolinggo mengirimkan bantuan untuk korban erupsi Gunung Semeru di Lumajang, Jumat siang (10/12/21). Di harapkan dengan bantuan itu dapat meringankan penderitaan korban erupsi. Bantuan diberangkatkan dari Rumah Dinas Walikota Probolinggo menggunakan truk milik Satpol PP Kota Probolinggo dan pikap Dinas Perhubungan. Bantuan terdiri atas 34 macam mulai, …

Baca Selengkapnya »