Tag Archives: Angin Gending

Angin Gending Kencang, Warga Probolinggo Diminta Jaga Kesehatan

Probolinggo – Kota Probolinggo saat ini sedang dilanda Angin Gending yang berkecepatan kencang. Kondisi ini berisiko terhadap kesehatan sehingga Dinas Kesehatan dan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana (P2KB) mengimbau, warga waspada. Fenomena Angin Gending di Kota Probolinggo ini sudah terjadi sejak pertengahan bulan Juni hingga saat ini. Angin Gending berkecepatan …

Baca Selengkapnya »

Waspada! Angin Gending Masih Berlangsung hingga Oktober

PROBOLINGGO,- Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Probolinggo menyebut, saat ini terjadi siklus tahun yang menimpa kawasan setempat dan wilayah sekitarnya. Siklus tahunan itu berupa hembusan Angin Gending yang berhembus kencang. Kepala Pelaksana BPBD Kota Probolinggo, Sugito Prasetyo mengatakan, Angin Gending yang menerjang Kota Probolinggo terjadi sejak bulan Juni dan …

Baca Selengkapnya »

Diterjang Angin, Musala Ambruk Total

KADEMANGAN-PANTURA7.com, Sebuah musala di Perumahan Puri Bromo Lestari roboh akibat diterjang angin kencang, Rabu (26/8/2020) siang. Musala semipermanen yang dibangun secara swadya di RT 03/RW 04 Kelurahan Ketapang, Kecamatan Kademangan itu rata dengan tanah. Saksi mata, Wawan, warga sekitar mengatakan, saat dirinya sedang memperbaiki pagar rumahnya, tiba-tiba angin berhembus sangat …

Baca Selengkapnya »