Tag Archives: Pemerintahan

Hasil Seleksi Diumumkan, 16 Pendaftar Selter Eselon II Gugur

Probolinggo – Pemerintah Kabupaten Probolinggo telah menutup pendaftaran Seleksi Terbuka (Selter) Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama pada Senin (5/2/2024) lalu. Setelah dilakukan verifikasi administrasi, hasilnya beberapa pendaftar harus gugur. Sekretaris Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Probolinggo, Syamsul Huda mengatakan, hasil dari verifikasi berkas tersebut sudah …

Baca Selengkapnya »

Kades di Probolinggo Tentang Pernyataan Apdesi Jatim

Probolinggo – Pernyataan Wakil Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) Sunan Bukhori dianggap kontroversional. Pasalnya, Bukhori meminta Halim Iskandar dicopot sebagai Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Tranmigrasi (Mendes PDTT). Di Probolinggo kepala desa (kades) yang tergabung dalam Paguyuban Kades Kabupaten Probolinggo (Pakapro) menggelar konferensi …

Baca Selengkapnya »

2022 Tak Tercapai, PAD Tera Ulang Tak Dikurangi

Probolinggo – Pada 2022 lalu, Unit Pelaksana Teknis (UPT) Metrologi Legal pada Dinas Koperasi, Usaha Mikro, Perdagangan dan Perindustrian (DKUPP) Kabupaten Probolinggo gagal memenuhi target Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari retribusi tera ulang. Dari Target Rp181.783.500 yang tercapai Rp178.343.000 atau 98,11 persen. Meski begitu, tidak tercapainya target tersebut lantas mengurangi …

Baca Selengkapnya »

Tiga Calon Sekda Ngopi Bareng

Probolinggo – Difasilitasi Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik, dan Persandian (Diskominfo) Kabupaten Probolinggo, tiga calon Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Probolinggo ngopi bareng Pokja Jurnalis Kraksaan, Selasa (29/11/2022) siang. Kegiatan tersebut digelar di ruang pertemuan Bromo FM yang berada di lantai dasar Gedung Islamic Centre (GIC) Kraksaan. Ketiga calon Sekda tersebut, Edy …

Baca Selengkapnya »

Anggaran Dikepras, DPRD: Tahun Depan Jangan Harap Jalan Mantap di Probolinggo

Kraksaan,- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Probolinggo menyebut pembangunan jalan mantap tidak akan bisa dituntaskan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) setempat hingga tahun depan. Hal itu dapat terlihat dari besaran dana untuk infrastruktur jalan yang dinilai tidak akan mencukupi. Wakil Ketua DPRD Kabupaten Probolinggo, Oka Mahendra Jati Kusuma mengatakan, dalam …

Baca Selengkapnya »

Pemkab Pastikan Tambah Pj Kades

Probolinggo – Saat ini di Kabupaten Probolinggo masih tersisa lima desa yang dipimpin oleh Penjabat (Pj) Kepala Desa (Kades). Namun jumlah tersebut dipastikan akan bertambah setelah meninggalnya Hasanuddin selaku Kades Penambangan, Kecamatan Pajarakan, Kamis (3/11/2022) lalu. Fungsional Penggerak Swadaya Masyarakat Muda pada Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Probolinggo, …

Baca Selengkapnya »

KPU Kota Probolinggo Buka 5.000 Pendaftar Badan Ad Hoc

Probolinggo – KPU Kota Probolinggo saat ini menyiapkan perekrutan badan Ad Hoc terdiri dari PPK, PPS, KPPS, dan Pantarlih untuk Pemilu 2024. Dari kebutuhan petugas badan Ad Hoc, KPU Kota Probolinggo membutuhkan sekitar 5.000 orang, yang nantinya pendaftarannya melalui aplikasi. Komisioner KPU Divisi Sosialisasi Pendidikan Pemilih (Sosdiklih), Partisipsi Masyarakat (Parmas) …

Baca Selengkapnya »