Tag Archives: pariwisata

Baru Dipasang, Kerangka Payung Madinah di Alun-alun Kota Pasuruan Patah

Pasuruan,- Kerangka salah satu payung Madinah di kawasan Alun-alun Kota Pasuruan mendadak patah, Senin (12/12/2022) malam. Akibatnya, empat jari-jari laba-laba penyangga payung hidrolik itu terlihat menggantung. Kepala Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga (Disparpora) Kota Pasuruan, Basuki membenarkan rusaknya jari-jari penyangga payung hidrolik tersebut. Menurutnya kerusakan itu tidak terlalu parah seperti …

Baca Selengkapnya »

Transportasi Bromo Ditata, Jip Wisata Akan Diuji Kelaikan

Probolinggo – Untuk menata kembali jasa wisata Gunung Bromo, Balai Besar Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (BBTNBTS), sejumlah instansi terkait serta pelaku jasa wisata menggelar rapat koordinasi, Selasa siang (20/9/2022). Dalam rapat tersebut, Dinas Perhubungan (Dishub) dan Polres Probolinggo siap memfasilitasi pemilik jip wisata untuk melakukan uji kelaikan kendaraan. Rapat …

Baca Selengkapnya »

Wow! Ada Wahana Paralayang Baru di Pasuruan

Purwodadi,- Para pecinta olahraga ekstrim paralayang, kini bisa menjajal keindahan alam di Kabupaten Pasuruan. Olahraga yang memacu adrenalin ini, kini hadir di Bukit Sempu Desa Cowek, Kecamatan Purwodadi, Kabupaten Pasuruan. Destinasi baru wahana Paralayang ini diresmikan oleh Komandan Lanud (Landasan Udara) Abdul Rachman Saleh Malang, Marsma TNI Zulfahmi, Sabtu (21/05/2022) …

Baca Selengkapnya »

Libur Long Weekend, Wisatawan Bromo Naik 200%

Probolinggo – Gunung Bromo masih menjadi favorit masyarakat untuk berlibur. Pada libur panjang akhir pekan (long weekend) ini, sejak kemarin wisatawan Gunung Brmo meningkat, di mana wisatawan masih didominasi wisatawan lokal. Naiknya wisatawan membuat jasa wisata panenn, salah satunya Soni, pemilik Juragan Bromo. Ia mengaku, omset long weekend hari ini …

Baca Selengkapnya »