Tag Archives: Pabrik kayu

Kekeringan Landa 88 KK di Lumajang, Sumur Bor Pabrik Kayu Disebut jadi Penyebab

Lumajang,- Banyaknya pabrik kayu di Desa Sentul, Kecamatan Sumbersuko, Kabupaten Lumajang, disinyalir menjadi penyebab terjadinya krisis air bersih di desa setempat. Alih-alih menyerap tenaga kerja di sekitarnya, keberadaan sejumlah pabrik yang bergerak dalam produksi triplek itu justru membuat masyarakat sekitar sengsara. Sebab mayoritas pabrik membuat sumur bor, yang diyakini berdampak …

Baca Selengkapnya »

Blarr! Mesin Boiler Pabrik Kayu Meledak, 2 Pekerja Luka

Lumajang,- Mesin boiler milik pabrik kayu Albasia Nusantara Plywood, di Desa Kunir Kidul, Kecamatan Kunir, Kabupaten Lumajang meledak, Selasa (7/11/2023). Dua orang terluka akibat insiden ini. Informasi yang didapat oleh jurnalis PANTURA7.com, ledakan terjadi sekitar pukul 11.20 WIB. Dua orang menjadi korban meski tidak sampai meninggal dunia. Dua korban, masing-masing …

Baca Selengkapnya »

Si Jago Merah Hanguskan Pabrik Kayu di Lumajang, Kerugian Rp1,5 M

Lumajang,- Kebakaran hebat melanda pabrik pengolahan kayu di Desa Condro, Kecamatan Pasirian, Kabupaten Lumajang, Jumat (20/10/23) sore. Meski tidak sampai menyebabkan korban jiwa, namun kerugian yang ditimbulkan capai Rp1,5 miliar. Salah satu karyawan pabrik, Julianto (26) mengatakan, kebakaran itu terjadi secara tiba-tiba. Bahkan, kronologi kejadian pun tidak ada yang mengetahui. …

Baca Selengkapnya »

Pabrik Serbuk Kayu di Gempol Terbakar, Kerugian Ratusan Juta

Pasuruan,- Pabrik pengolahan serbuk kayu yang terletak di Desa Legok, Kecamatan Gempol, Kabupaten Pasuruan terbakar, Sabtu (16/9/2023) siang. Musibah ini diduga akibat konsleting arus pendek listrik. Menurut salah satu buruh pabrik, Bahrul, kebakaran terjadi sekitar pukul 11.39 WIB. Percikan si jago merah pertama kali muncul dari mesin bagian belakang. Angin …

Baca Selengkapnya »

Pabrik Kayu Ludes Terbakar, Nyaris Hanguskan 7 Rumah

Pasuruan,- Sedikitnya, 7 rumah terdampak kebakaran Pabrik kayu PT Hasil Alam Indo Indah (PT HAII) yang berada di Jalan Ahmad yani no 73, Kelurahan Gadingrejo, Kecamatan Gadingrejo, Kota Pasuruan, Minggu (16/10/22) malam. “Informasi yang kami terima disekitar pabrik ada tujuh rumah yang terdampak, tiga rumah ikut Kelurahan Gadingrejo, yang empat …

Baca Selengkapnya »

Cari Penyebab Kebakaran, Labfor Polri Bakal Olah TKP

KEDOPOK,- Penyebab kebakaran pabrik pengolahan kayu, CV. Graha Papan Lestari, di Jl. Profesor Hamka, Kelurahan Kareng Lor, Kecamatan Kedopok, Kota Probolinggo, masih misterius. Proses penyelidikan di pabrik milik anggota DPRD Kota Probolinggo, Elyas Aditiawan itu, masih menunggu Tim Labfor Polri Cabang Surabaya, yang akan menggelar olah Tempat Kejadian Perkara (TKP). …

Baca Selengkapnya »