Tag Archives: HUT RI ke-75

Pengguna Jalan Berhenti 3 Menit Demi ‘Indonesia Raya’

PURWOREJO-PANTURA7.com, Warga di wilayah hukum Polres Pasuruan Kota, menghentikan aktifitasnya selama 3 menit saat lagu Indonesia Raya dikumandangkan, Senin (17/8/2020). Tak terkecuali pengguna jalan di Jl. Panglima Sudirman, Kecamatan Purworejo. Terlihat seluruh pengguna jalan, baik roda 2 dan 4, menghentikan laju kendaraan dan berdiri tepat di garis traffick light. Sejumlah …

Baca Selengkapnya »

Pemuda Jorongan Isi Kemerdekaan dengan Jualan Koplo

DRINGU-PANTURA7.com, Jika mayoritas warga tengah memeriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-75, tidak demikian halnya dengan Mohamad Bahrul, warga Dusun Campuran, Desa Jorongan, Kecamatan Leces, Kabupaten Probolinggo. Pemuda 23 tahun ini justru mendekam dalam sel tahanan. Pria tak lulus Sekolah Dasar (SD) ini diringkus Satuan Reserse dan Narkoba (Satreskoba) Polres Probolinggo, pada …

Baca Selengkapnya »

Pandemi, Upacara Kemerdekaan RI Tetap Khidmat

KRAKSAAN-PANTURA7.com, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Probolinggo menggelar upacara pengibaran bendera untuk memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-75, Senin (17/8/2020). Namun, upacara bendera ini dikemas sederhana mengingat saat ini masih pandemi Covid-19. Agar upacara bendera tetap khidmat dan berjalan dengan tetap memperhatikan resiko penularan Corona Virus Disease 2019 …

Baca Selengkapnya »

Majelis ‘Ontel’ Gelar Upacara Kemerdekaan di Pantai Duta

PAITON-PANTURA7.com, Berbagai cara dilakukan untuk memeriahkan peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-75 . Seperti yang dilakukan Komunitas Pesona Ontel Rosho (Rotib dan Sholawat) di Kabupaten Probolinggo yang menggelar upacar di pantai, Senin (17/8/2020). Tak seperti upacara pada umumnya dimana peserta membentuk barisan, komunitas ini justru membentuk lingkaran. Bendera merah putih nampak …

Baca Selengkapnya »