Tag Archives: Gus dr. Haris

Para Gus Bentuk Majelis Inspirasi Nusantara, Siap Menangkan Prabowo-Gibran Satu Putaran

Probolinggo,- Gelombang dukungan untuk pasangan Prabowo-Gibran terus mengalir. Kali ini datang dari Majelis Inspirasi Nusantara (MIN), yang memberikan komitmen dukungannya di GOR Damanhuri Pesantren Zainul Hasan Genggong, Probolinggo, Sabtu (27/1/24) siang. Khadimul Majelis MIN, Gus dr Mohammad Haris, mengungkapkan, MIN merupakan wadah para santri sahabat Prabowo. Majelis itu dibentuk bersama …

Baca Selengkapnya »

Empat Tokoh di Jatim Kantongi Rekom Golkar, Ada Khofifah hingga Gus Haris Cabup Probolinggo

Surabaya,- Partai Golkar memberikan empat rekomendasi untuk pilkada serentak 2024 di Jatim. Rekomendasi itu masing-masing diberikan kepada empat calon untuk empat daerah, yakni Jatim, Probolinggo, Kab Mojokerto dan Kota Mojokerto. Dari nama-nama yang direkom ada nama Khofifah Indar Parawansa sebagai calon gubernur (cagub) Jatim, Gus dr Muhamad Haris sebagai calon …

Baca Selengkapnya »

Saat Warga Difabel ‘Curhat’ Soal Hukum Fiqih Disabilitas di Pesantren Zainul Hasan Genggong

Probolinggo,- Sejumlah warga berkebutuhan khusus di Kabupaten Probolinggo menggelar diskusi publik tentang hukum fiqih disabilitas, Minggu (3/12/23). Kegiatan ini digelar di halaman SMP 1 Pesantren Zainul Hasan Genggong, Desa Karangbong, Kecamatan Pajarakan. Diskusi ini, langsung dikomandoi oleh dewan Pengasuh Ponpes Zainul Hasan Genggong, Gus dr. Moh. Haris Damanhury atau Gus …

Baca Selengkapnya »

Ribuan Goweser Meriahkan Genggong Go Green 2023

Pajarakan,- Ribuan pesepeda atau goweser, meriahkan Genggong Go Green (G3) Carnival 2023 yang digelar di Pesantren Zainul Hasan (PZH) Genggong, Desa Karangbong, Kecamatan Pajarakan, Kabupaten Probolinggo, Minggu (22/1/2023) pagi. Peserta dari berbagai daerah sudah menyesaki area P5 pesantren sejak pukul 5.45 WIB. Satu jam kemudian, peserta dilepas mengelilingi jalanan beraspal …

Baca Selengkapnya »

Pemkab Probolinggo Tunjuk Pesantren Genggong jadi Eco-pesantren

Pajarakan,- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Probolinggo melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) setempat, menunjuk Pesantren Zainul Hasan (PZH) Genggong sebagai duta Eco-pesantren. Eco-pesantren adalah program dari Kementerian Lingkungan Hidup yang dicanangkan sejak tahun 2008. Program ini bertujuan untuk mendorong peningkatan pengetahuan, kepedulian, kesadaran dan peran serta aktif warga pondok pesantren terhadap upaya-upaya …

Baca Selengkapnya »

Yukh Gowes! Ada Genggong Go Green Carnival Minggu ini

Pajarakan,- Genggong Go Green (G3) Carnival bakal digelar di Pesantren Zainul Hasan (PZH) Genggong, Kecamatan Pajarakan, Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur. Event tahunan ini dilangsungkan Sabtu-Minggu (21-22/1/23). Genggong Go Green Carnival 2023 ini merupakan event ke-empat setelah pertama digelar pada Juli 2018 silam. Kemudian event kedua, dihelat pada awal Maret 2020. …

Baca Selengkapnya »