Ali Ya'lu

Reporter Pantura7.com

Tolak Registrasi Ulang Kartu Seluler, Puluhan Pemilik Outlet Lurug Grapari

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Puluhan pemilik outlet pulsa se-Probolinggo, melurug kantor Grapari Telkomsel, salah satu penyedia jasa layanan seluler, yang berlokasi di jalan raya Suroyo, Kota Probolinggo, Selasa (07/11/2017). Kedatangan penyedia jual beli pulsa dan kartu seluler ini, untuk meminta kejelasan dari pihak Provider Telkomsel, atas kebijakan pemerintah yang mewajibkan pengguna telepon seluler …

Baca Selengkapnya »

Soroti Pembangunan Tol Paspro, Warga dan LSM LIRA Lurug PT. Waskita Karya

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Ribuan warga berbaur dengan Lembaga Swadaya Masyarakat Lumbung Informasi Rakyat (LSM LIRA), untuk menggelar aksi damai, Senin (6/11/2017). Aksi itu digelar di depan kantor pelaksana proyek tol Pasuruan-Probolinggo (Paspro), PT. Waskita Karya, jalan raya bromo Kademangan, Kota Probolinggo. Dalam orasinya, Bupati LSM LIRA Probolinggo, Syamsudin menyebut, aksi damai digelar …

Baca Selengkapnya »

Banjir Bandang Bromo Seret Empat Wisatawan, Satu Tewas

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Banjir bandang di lereng Gunung Bromo, Kabupaten Probolinggo, Minggu (5/11/2017) sore, menelan korban jiwa. Empat wisatawan yang tengah berwisata di daerah aliran sungai setempat, terseret arus. Akibatnya, satu korban tewas, satu wisatawan hilang dua korban ditemukan selamat. Banjir ini dipicu hujan deras di bagian hulu, yakni di sekitar wilayah …

Baca Selengkapnya »

Sudah Capai 47,63 Persen, Tol Pasrpo Ditarget Tuntas Juli 2018

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Project Manager Tol Pasuruan-Probolinggo (Paspro) PT. Waskita Karya (Persero) Tbk, Kadek Oka, menargetkan pembangunan jalan tol Paspro sudah tuntas dan beroperasi pada Juli 2018. “Secara keseluruhan, progress pekerjaan pembangunan tol sudah selesai 47,63 persen. Tol Paspro yang total sepanjang 31,3 km, terdiri dari 3 seksi. Seksi 1 dengan panjang …

Baca Selengkapnya »

Kunjungi Probolinggo, Jokowi Bagikan Ribuan SK Hak Pemanfaatan Tanah

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Presiden RI, Joko Widodo, membagikan surat keputusan (SK) pemanfaatan hak guna tanah hutan bagi ribuan petani,saat melakukan kunjungan kerja di Desa Brani Wetan, Kecamatan Maron, Kabupaten Probolinggo, Kamis (02/11/2017) siang. Pemberian SK untuk menjamin pemanfaatan dan perlidungan negara bagi petani di lereng pegunungan di tiga kabupaten, masing-masing Probolinggo, Jember …

Baca Selengkapnya »

Miliki Senpi Ilegal, Pemuda Jember Dikeler Polisi

JEMBER-PANTURA7.com, Miliki senjata api ilegal, M-H (21), warga Desa/Kecamatan Sukorambi, Kabupaten Jember, diciduk oleh petugas kepolisian, Selasa (31/10/2017). Pelaku ditangkpa dengan barang bukti senjata api rakitan berikut peluru kaliber besar. Ditangkapnya M-H, diawali keresahan warga yang kerap mendengar suara tembakan saat malam hari. Karena takut menjadi sasaran salah tembak, warga …

Baca Selengkapnya »