Tag Archives: Kemarau

Kemarau, Kekeringan Ancam 10 Kecamatan di Kabupaten Probolinggo

Probolinggo – Memasuki musim kemarau, membuat Badan Penanggulangan Benacana Daerah (BPBD) Kabupaten Probolinggo bersiap siaga untuk terus melakukan pendropingan air bersih ke sejumlah daerah. Sebab, terdapat beberapa daerah yang berpotensi mengalami kekeringan. Kabid Kedaruratan dan Logistik pada BPBD setempat, Zubaidullah mengatakan, ada 10 kecamatan yang daerahnya berpotensi mengalami kekeringan. Mulai …

Baca Selengkapnya »

April Masuk Kemarau, BPBD Minta Warga Jaga Kesehatan

Probolinggo – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), memperkirakan seluruh wilayah Indonesia memasuki musim kemarau pada bulan April. BPBD Kota Probolinggo mengimbau, warga saat musim kemarau bertepatan dengan bulan Ramadhan untuk selalu menjaga kesehatan. Dalam rilis BMKG disebutkan adanya peralihan angin barat atau Monsun Asia menjadi angin timur atau Monsun …

Baca Selengkapnya »

Kemarau Panjang, Harga Kebutuhan Dapur Naik

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Musim kemarau berkepanjangan yang terus melanda wilayah Kabupaten Probolinggo berdampak terhadap para petani sayur. Tak sedikit para petani yang mengalami gagal panen. Gagalnya panen para petani ini berimbas pada harga jual kebutuhan dapur di pasaran tradisional Kabupaten Probolinggo. Diantaranya harga jual kebutuhan dapur yang melambung, seperi tomat dan bawang …

Baca Selengkapnya »