Tag Archives: Kebakaran Bromo

Lima Saksi Kebakaran Bukit Teletubbies, Datangi Mapolres

Probolinggo – Sebanyak lima orang saksi kasus kebakaran Bukit Teletubbies Gunung Bromo, mendatangi Mapolres Probolinggo pada Senin (18/9/2023). Mereka datang untuk memenuhi wajib lapor. Kelimanya adalah dua orang calon pengantin dan tiga orang dari kru wedding organizer (WO). Mereka tiba di Mapolres sekitar pukul 10.00 WIB. Didampingi kuasa hukumnya, Mustaji, …

Baca Selengkapnya »

Rombongan Prewed di Bromo Akan Bantu Perbaiki Pipa Air

Probolinggo – Kebakaran Savana Bromo yang terjadi beberapa waktu yang lalu juga mengakibatkan sejumlah pipa saluran air bersih yang memasok enam desa rusak. Sebagai pertanggungjawaban, pihak calon pengantin siap membantu memulihkan pipa tersebut. Kuasa hukum kedua calon pengantin, Mustaji mengatakan, akibat kebakaran ini sejumlah pipa air rusak. Air bersih untuk …

Baca Selengkapnya »

Pasca Kebakaran di Bromo, Rombongan Pre-wed Bakal Polisikan Pengelola Wisata

Probolinggo,- Pasca-penetapan tersangka kebakaran hutan dan lahan (karhutla) yang diduga dipicu penyalaan suar (flare) saat foto prewedding, kuasa hukum tersangka dan lima saksi mengaku, kesalahan bukan hanya pada kliennya karena telah masuk sesuai prosedur. Kuasa hukum berencana mengambil langkah hukum terkait temuan ini. Hal tersebut disampaikan kuasa hukum tersangka dan …

Baca Selengkapnya »

Polisi Kembali Periksa 5 Saksi Penyulut Flare di Bukit Teletubbies, Hanya Dikenai Wajib Lapor

Probolinggo,- Kasus hukum kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) di Bukit Teletubbies Bromo berlanjut. Selasa (12/9/23), Satreskrim Polres Probolinggo memanggil 5 orang pegiat pre weding untuk menjalani pemeriksaan. Mereka adalah calon pengantin pria berinisial HP (39) asal Kelurahan Kedungdoro, Kecamatan Tegalsari, Kota Surabaya dan calon mempelai wanita, PMP (26), warga Kelurahan …

Baca Selengkapnya »

Viral, Muncul Tornado Api saat Savana Bromo Terbakar

Probolinggo – Video di yang menunjukkan Tornado api terjadi saat savana Bromo terbakar ramai (viral) di media sosial. Sontak video yang diunggah (upload) ini mendapat ribuan komentar dan puluhan ribu like dari pengguna media sosial. Video Tornado api tersebut diupload oleh akun @mountnesia pada Minggu kemarin. Video tersebut menunjukkan kebakaran …

Baca Selengkapnya »