Moh. Rochim

Jadi ‘Produsen’ Wartawan, UNZAH Genggong Segera Buka Prodi Jurnalistik Islam

Kraksaan,- Dunia jurnalistik kian mendapatkan tempat di tataran perguruan tinggi. Sejumlah kampus saat ini menatap program studi jurnalistik sebagai basis keilmuan yang penting untuk dikembangkan. Contohnya Universitas Islam Zainul Hasan (UNZAH) Genggong, Kraksaan, Kabupaten Probolinggo. Perguruan tinggi yang berada dibawah naungan Pesantren Zainul Hasan (PZH) Genggong ini, segera membuka program …

Baca Selengkapnya »

Gandeng UNZAH Genggong, PWI Probolinggo Raya Gelar Goes to Campus

Probolinggo,- Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Probolinggo Raya, menggelar Talk Show Goes to Campus di Universitas Zainul Hasan (UNZAH) Genggong Kraksaan, Probolinggo, Selasa (15/2/22) pagi. Kegiatan bertema ‘Membangun Ekosistem Literasi Mahasiswa Perspektif Jurnalistik’ itu, menerapkan protokol kesehatan (prokes) secara ketat lantaran masih pandemi Covid-19. Selain mengenakan masker, peserta wajib menjaga jarak …

Baca Selengkapnya »

Pakaian Adat Dayak hingga Kostum Pejuang Warnai Onthel Goes to Pesantren 2022 Genggong

Pajarakan,- Ragam kostum unik dikenakan para onthelis saat mancal bareng dalam Onthel Goes to Pesantren (OGP) 2022 yang digelar oleh Pesantren Zainul Hasan (PZH) Genggong, Pajarakan, Kabupaten Probolinggo, Minggu (13/2/22) .   Pantauan PANTURA7.com, berbagai pakaian ‘nyeleneh’ yang dikenakan peserta OGP diantaranya pakaian adat Suku Dayak, Sakera khas Madura, kostum …

Baca Selengkapnya »

Jalan Kraksaan-Gading Berlubang, Warga Tanam Pohon Pepaya

Krejengan,- Kondisi jalan yang rusak parah, membuat warga Desa Sentong, Kecamatan Krejengan, Kabupaten Probolinggo gerah. Mereka pun melampiaskan kegerahannya dengan menanam pohon pepaya di lubang yang menganga lebar di tengah jalan. Pantauan PANTURA7. com, kerusakan jalan jalur Kraksaan – Gading itu memang tergolong parah. Bahkan, terdapat lubang menganga lebar dengan …

Baca Selengkapnya »

Muktamar Kopi Pesantren Genggong, Meneguhkan Kearifan Lokal Lewat Kopi

Pajarakan,- Muktamar Kopi Pesantren kembali digelar Pesantren Zainul Hasan (PZH) Genggong, Pajarakan, Probolinggo, Sabtu – Minggu (12-13/2/22). Muktamar ini digelar untuk memberdayakan pesantren dan petani kopi dalam satu rumpun pemikiran. Puluhan pengusaha kopi dari sejumlah daerah penghasil kopi di Kabupaten Probolinggo, hadir untuk menyuguhkan kopi terbaiknya di muktamar kopi pertama …

Baca Selengkapnya »

Harga Meroket, Produksi Garam Justru Tersendat

Kraksaan,- Harga garam hasil tambak petani di Kabupaten Probolinggo, pada awal tahun ini cukup tinggi. Meski demikian, petani mengaku masih mengalami kerugian. Ketua Kelompok Petani Garam Kabupaten Probolinggo, Suparyono mengatakan, harga garam sudah merangkak naik sejak Oktober 2021. Harga garam per kilogram (Kg) yang mulanya dari Rp 500, memasuki awal …

Baca Selengkapnya »

KPU Ajukan Anggaran Pilkada 2024 Capai Rp85 M

PROBOLINGGO,- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Probolinggo mengajukan anggaran Rp85.688.699.056 untuk penyelenggaraan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 mendatang. Usulan anggaran sebesar itu sudah disampaikan kepada Plt Bupati Probolinggo. Komisioner KPU Kabupaten Probolinggo, Aliwafa mengatakan, besaran anggaran tersebut untuk penyelenggaraan pilkada mendatang. Pilkada dimaksud ada dua yakni, Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa …

Baca Selengkapnya »