Tag Archives: Kab. Probolinggo

Diawali Suara Ledakan, Gudang Kayu di Selogudik Wetan Terbakar

PAJARAKAN-PANTURA7.com, Kebakaran menghanguskan gudang kayu di Desa Selogudik Wetan, Kecamatan Pajarakan, Kabupaten Probolinggo, Kamis (11/6/2020) sekitar pukul 22.00 Wib. Hingga Jum’at (12/6/2020) pagi, proses pemadaman terus dilakukan oleh warga dan tim pemadam kebakaran (Damkar). Kapolsek Pajarakan, Iptu Sugeng Harianto mengatakan, kebakaran di gudang kayu UD. Karya Mandiri milik Solikin, warga …

Baca Selengkapnya »

Masih Pandemi, Yadnya Kasada Bromo Bakal Digelar Terbatas

KRAKSAAN-PANTURA7.com, Pandemi Covid-19, tak membuat ritual Yadnya Kasada yang rutin diselenggarakan oleh warga Suku Tengger di kawasan Gunung Bromo ditiadakan. Sebaliknya, ritual yang akan digelar pada 6 dan 7 Juli 2020 itu, akan tetap dilaksanakan sesuai jadwal. Hanya saja, upacara sakral itu akan digelar berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Tahun ini, …

Baca Selengkapnya »

Resmi! INZAH Alih Status Jadi UNZAH

KRAKSAAN-PANTURA7.com, Di tengah pandemi Corona Virus Disease 2019 atau Covid-19, angin segar berhembus di lingkungan civitas akademika Institut Ilmu ke-Islaman Zainul Hasan Genggong, Kecamatan Kraksaan, Kabupaten Probolinggo. Hal itu tak lain karena salah satu kampus tertua di Kabupaten Probolinggo ini, resmi alih status dari institut menjadi universitas. Dengan demikian, INZAH …

Baca Selengkapnya »

Usir Ubur-ubur, PLTU Paiton Libatkan Nelayan

PAITON-PANTURA7.com, Ribuan ubur-ubur yang menyerbu kawasan Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Paiton, tepatnya kanal intake Unit 1-2 milik PT PJB Unit Pembangkitan (UP), perlahan mulai berkurang. Namun demikian, penangan terus dilakukan agar serbuan biota laut itu tak sampai menggangu sistem kelistrikanJawa Bali. Tim Paiton 1-2 masih mengupayakan dengan tetap memegang …

Baca Selengkapnya »

RSUD Waluyo Jati Dibantu APD oleh Djarum Foundation

KRAKSAAN-PANTURA7.com, Bakti Sosial Djarum Foundation kembali memberikan donasi berupa Alat Perlindungan Diri (APD) ke sejumlah rumah sakit guna penanganan pasien virus Corona atau Covid-19. Kali ini, bantuan dikirimkan ke tiga rumah sakit di Jawa Timur yakni RS Baladhika Husada (Jember), RSUD Dr Soebandi (Jember), dan RSUD Waluyo Jati Kraksaan (Probolinggo). …

Baca Selengkapnya »

Diduga Terinfeksi Covid-19, Santri di Curahsawo Pilih Kabur Saat Dijemput Tim Satgas

GENDING-PANTURA7.com, Upaya Tim Satgas Percepatan Penanganan Bencana Non Alam Covid-19 Kabupaten Probolinggo dalam menekan penyebaran virus corona menemu jalan terjal. Upaya tim yang hendak melakukan proses karantina terhadap JR (16), pasien yang dinyatakan positif Covid-19 gagal total. Pasalnya, pasien asal Desa Curahsawo, Kecamatan Gending, Kabupaten Probolinggo itu kabur saat dijemput …

Baca Selengkapnya »

Air Terjun Purba Tirai Bidadari, Gugusan Stalaktit Nan Eksotis

TIRIS-PANTURA7.com, Kabupaten Probolinggo menyimpan potensi wisata alam yang seakan tidak pernah habis. Mulai dari wisata bahari sampai panorama alam pegunungan, sama-sama memiliki pesona yang menakjubkan. Pasca temuan destinasi fenomenal berupa air terjun Jaran Goyang dan Kalipedati di Kecamatan Krucil pada tahun 2019 lalu, kini ada satu spot wisata air terjun …

Baca Selengkapnya »