Tag Archives: Bawaslu Probolinggo

Pemilu 2024, Bawaslu Kota Probolinggo Bekali Saksi TPS

Probolinggo,- Menjelang pencoblosan Pemilu 2024, Bawaslu Kota Probolinggo pada Rabu siang (7/02/24), menggelar penguatan kapasitas bagi ratusan saksi peserta Pemilu 2024. Diharapkan dengan penguatan ini mereka dapat mengetahui regulasi hingga keberatan saat pencoblosan. Penguatan kapasitas yang digelar di salah satu gedung pertemuan di Kota Probolinggi ini diikuti ratusan saksi dari …

Baca Selengkapnya »

Belum Sempat Dilantik, Dua PTPS di Kabupaten Probolinggo Mundur

Probolinggo,- Sebanyak 3.373 dari 3.375 Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) di Kabupaten Probolinggo dilantik di kecamatan masing-masing, Senin (22/1/2024). Meski demikian, ada dua PTPS lainnya yang batal dilantik. Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Probolinggo, Yonki Hendriyanto mengatakan, batalnya dua PTPS tersebut dilantik karena yang bersangkutan mengundurkan diri. Kedua PTPS …

Baca Selengkapnya »

Belum Ada Instruksi, Bawaslu Kab. Probolinggo Biarkan APK Bertebaran

Probolinggo,- Sebanyak 538 politisi dipastikan akan berebut suara rakyat pada Pemilu 2024 demi mengamankan jatah 50 kursi Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Probolinggo. Sejumlah Alat Peraga Kampanye (APK) pun banyak bertebaran. Bertebarannya APK ini mendapat respon dari Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Probolinggo. Pasalnya, saat ini masih belum memasuki …

Baca Selengkapnya »

Warning, Bawaslu Beri Waktu Dua Hari Parpol Turunkan APK

Probolinggo – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) akan mengambil langkah tegas terhadap sejumlah Alat Peraga Kampanye. (APK) yang bertebaran di sejumlah jalan. Pasalnya, saat ini masih belum memasuki tahapan kampanye. Ketua Bawaslu Kabupaten Probolinggo Yonki Hendriyanto mengatakan, selama ini masih memberikan toleransi kepada partai politik (parpol) ataupun Bakal Calon Anggota Dewan …

Baca Selengkapnya »

Bawaslu Ingatkan Kades dan Perangkat Desa untuk Tidak Terlibat Kampanye

Probolinggo – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Probolinggo mengingatkan para kepala desa (kades) atau pun perangkat desa untuk tidak terlibat dalam kampanye para peserta pemilu. Pasalnya, jika dilanggar, ada sanksi yang mengancam. Ketua Bawaslu Kabupaten Probolinggo Yongki Hendriyanto mengatakan, netralitas aparatur desa harus dijaga. Hal ini sesuai dengan Surat Imbauan …

Baca Selengkapnya »

Belum Ada Tahapan Pemilukada, Dana Hibah Bawaslu Belum Cair

Probolinggo,- Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Probolinggo mendapat dana hibah Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) 2024 sebesar Rp11,5 miliar. Namun, sejauh ini anggaran tersebut belum dikucurkan. Ketua Bawaslu Kabupaten Probolinggo, Yonki Hendriyanto mengatakan, sejatinya pihaknya sudah ditawari untuk melakukan pencairan agar bisa melakukan sosialisasi. Namun, hal tersebut masih belum bisa …

Baca Selengkapnya »

Komisioner Bawaslu Kab. Probolinggo Berganti, Panwascam dan PKD juga Diganti

Probolinggo,- Pelantikan komisioner Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Probolinggo mengharuskan Bawaslu untuk juga melakukan pergantian di tingkat Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kecamatan. Pasalnya, satu komisioner yang dilantik, berasal dari panwaslu kecamatan. Ketua Bawaslu Kabupaten Probolinggo, Yonki Hendriyanto mengatakan, Sipuadi saat ini menjabat sebagai salah satu dari 5 komisioner Bawaslu Kabupaten …

Baca Selengkapnya »