Tag Archives: Dishub Kota Probolinggo

Dishub Kota Probolinggo Terapkan Parkir QRIS di Enam Titik

Probolinggo,- Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Probolinggo menerapkan pembayaran parkir non-tunai dengan aplikasi Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) di sejumlah titik parkir. Pembayaran parkir non-tunai ini merupakan pilot project yang diterapkan di enam titik dan ke depan titik parkir non-tunai akan ditambah. QRIS adalah standarisasi pembayaran menggunakan metode QR Code …

Baca Selengkapnya »

Tiga Pos Perlintasan KA di Kota Probolinggo Belum Beroperasi, Terkendala ini

Probolinggo,- Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Probolinggo telah menyelesaikan pembangunan tiga pos jaga perlintasan kereta api (KA) di tiga titik. Pengoperasian tiga pos tersebut masih menunggu usulan tambahan personel. Kabid Lalu Lintas Angkutan Jalan, Dishub Kota Probolinggo, Purwanto Novianto mengatakan, 3 pos di 3 titik sudah rampung, namun pengoperasian masih menunggu …

Baca Selengkapnya »

Empat Perlintasan Diminta Ditutup, Dishub Kota Probolinggo Beri Respon Begini

Probolinggo,- Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Probolinggo terus berupaya untuk menekan angka kecelakaan di perlintasan sebidang dengan rel kereta api (KA) dengan telah membangun tiga pos perlintasan tambahan. Namun, berdasarkan hasil kunjungan pihak Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kementerian Perhubungan (Kemenhub), ada empat titik perlintasan KA agar ditutup. Kabid Lalu Lintas Angkutan …

Baca Selengkapnya »

Ditargetkan Raup Rp3 M, Parkir Berlangganan di Kota Probolinggo Baru Sumbang Rp2 M

Probolinggo,- Realiasasi pendapatan daerah melalui retribusi parkir di Kota Probolinggo, per September 2023, baru mencapai 68 persen. Meski begitu, Dinas Perhubungan (Dishub) setempat optimis target pendapatan dari retribusi parkir bisa tercapai. Kabid Lalu Lintas Angkutan Jalan Dishub Kota Probolinggo, Purwanto Novianto mengatakan, pendapatan daerah dari retribusi parkir di kota mangga …

Baca Selengkapnya »

Juli, Dishub Uji Coba Dua Ruas Jalan di Kawasan Alun-alun

Probolinggo – Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Probolinggo, bersama sejumlah instansi terkait terus mematangkan rencana dua ruas jalan yang dijadikan satu arah. Direncanakan uji coba satu arah di dua ruas jalan tersebut akan dilakukan pada pertengahan bulan Juli. Hal tersebut disampaikan Kabid Lalu Lintas Angkutan Jalan, Dishub Kota Probolinggo, Purwanto Novianto. …

Baca Selengkapnya »