Tag Archives: debuerupsigunungbromo

Demokrat Bantu Pengungsi Erupsi Gunung Semeru

Lumajang, – Pasca erupsi Gunung Semeru beberapa waktu lalu, berbagai bantuan logistik pun berdatangan. Salah satunya dari Partai Demokrat yang menyalurkan bantuan sembako untuk para pengungsi. Hal itu diungkapkan Sekretaris DPD Partai Demokrat Jatim, M. Reno Zulkarnaen. Dikatakan kedatangannya di tengah para pengungsi erupsi Gunung Semeru sebagai wujud kepedulian partai …

Baca Selengkapnya »

Warga Dilarang Tempati Kajarkuning, Ini Penjelasan Bupati

Lumajang, – Bupati Lumajang Thoriqul Haq melarang warga untuk menghuni Dusun Kajarkuning, Desa Sumberwuluh, Kecamatan Candipuro, Kabupaten Lumajang. Alasannya daerah tersebut yang paling parah terkena aliran lahar Gunung Semeru selama dua tahun ini. Bahkan, saat erupsi tahun ini, banyak hewan peliharaan warga yang mati karena terkena aliran panas Semeru. “Jadi …

Baca Selengkapnya »

Lahar Dingin Semeru, Warga Sumberlangsep, Lumajang Terisolasi 

Lumajang, – Lahar dingin dari Gunung Semeru yang terjadi Selasa siang tadi (6/12/2022) mengakibatkan warga Dusun Sumberlangsep Desa Jugosari, Kecamatan Candipuro, Kabupaten Lumajang terisolasi. Satu-satunya akses jembatan limpas tidak bisa dilewati karena tertutup material vulkanik. “Saya di Desa Jugosari untuk memantau langsung masyarakat di sini, lahar dingin ini lebih besar …

Baca Selengkapnya »

Viral, ‘Kiai’ Enggan Dievakuasi Saat Semeru Erupsi

Lumajang, – Sebuah video di media sosial (medsos) yang memperlihatkan seorang pria menggunakan peci putih menolak dievakuasi saat erupsi Gunung Semeru di Kabupaten Lumajang pada Minggu (4/12/2022) lalu. Bahkan, pria itu tampak emosional setelah diajak ke posko oleh petugas di lapangan. Ia juga membentak petugas dengan alasan dari dulu tak …

Baca Selengkapnya »