Menu

Mode Gelap
Verdi Pratama Jemaah Haji Termuda dari Lumajang Siap Jalankan Haji Dengan Penuh Rasa Syukur Jelang Idul Adha, DPKPP Kota Probolinggo Dapat Tambahan 1.400 Dosis Vaksin PMK Tak Menyangka, Janda 101 Tahun Dihadiahi Haji oleh Ketiga Anaknya Bupati Lumajang Tekankan Inklusi Sosial dan Transformasi Birokrasi dalam Pembangunan Jangka Menengah Inovasi Pendidikan di Jember-Lumajang, Kawendra Lukistian Berkomitmen Kembangkan Potensi Lokal Disurvei Pemprov Jawa Timur, Pemkab Probolinggo Berharap Jembatan Rusak Segera Diperbaiki

Peristiwa · 27 Jul 2022 19:58 WIB

Gabah Naik Rp550 Ribu per Kuintal, Petani ‘Sumringah’


					Gabah Naik Rp550 Ribu per Kuintal, Petani ‘Sumringah’ Perbesar

Pajarakan,- Sejumlah petani padi di Desa Sukomulyo, Kecamatan Pajarakan, Kabupaten Probolinggo melakukan panen raya, Rabu (27/7/2022). Mereka mengaku senang karena harga gabah kering panen (GKP) yang sebelumnya dihargai R470.000 naik menjai Rp550.000 per kuintal.

Sudi (56), petani Sukomuluto terlihat sumringah (berseri-seri) saat memanen padinya di sawah. Menurutnya, panen kali ini merupakan berkah karena bersamaan dengan naiknya harga gabah.

“Baru sekarang ini saya panen pas kebetulan harga gabah juga naik. Kalau sebelum sebelumnya ya harga gabah sekitar Rp470.000 sampai mentok Rp480.000,” ujarnya.

Di sisil lain, Saiful (38), tengkulak gabah asal Besuk, Kabupaten Probolinggo mengatakan, naiknya harga gabah disebabkan panen padi mulai berkurang. Karena saat ini memasuki musim kemarau, bertani beralih ke tanaman tembakau.

“Kan sudah jarang padi, yang banyak sekarang itu tembakau jadi ya naik karena stok sudah berkurang. Harganya sekarang tembus Rp550.000 per kuintal gabah,” katanya.

Selain itu, lanjut Saiful, faktor lain naiknya harga gabah karena cuaca bersahabat yang menghasilkan kualitas gabah bagus.

“Kan sudah masuk musim kemarau, jadi padinya bagus. Padi bagus pasti harganya naik juga dan ditambah sekarang ini padi sudah mulai berkurang stoknya, jadi tinggi harganya,” ujarnya. (*) 

 

Editor : Ikhsan Mahmudi

Publisher : Zainul Hasan R.

Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Truk TNI Kebakaran dan Meledak di Tol Gempol, Serpihan Lukai Bapak dan Anak

6 Mei 2025 - 13:55 WIB

Kebakaran Truk Militer di Tol Gempol, Satu Prajurit Meninggal, Satu Luka Berat

6 Mei 2025 - 13:23 WIB

Truk Muat Amunisi Milik TNI Terbakar di Tol Gempol, Keluarkan Suara Ledakan

6 Mei 2025 - 06:14 WIB

Tabrak Truk Mogok di Kejayan, Pengendara Motor Tewas

5 Mei 2025 - 09:21 WIB

Jatuh Usai Serempetan, Pemotor Terlindas Truk di Jalur Pantura Pasuruan

5 Mei 2025 - 07:24 WIB

Warga Beji Tewas Mendadak di Depan Rutan Bangil

4 Mei 2025 - 15:09 WIB

Jadi Tuan Rumah Pesta Miras yang Tewaskan 2 Orang, Kades Temenggungan Ngaku Tidak Tahu

2 Mei 2025 - 20:01 WIB

Pesta Miras di Rumah Kades Temenggungan Probolinggo, Dua Warga Meninggal Dunia

1 Mei 2025 - 13:33 WIB

Brakk! KA Ijen Ekspres di Jember Sasak Dump Truk saat Seberangi Perlintasan

30 April 2025 - 23:37 WIB

Trending di Peristiwa