Menu

Mode Gelap
Tajemtra 2025 Segera Digelar, Targetkan 17 Ribu Peserta dengan Hadiah Rp100 Juta Perempuan Kurir Pil Koplo di Lumajang Terkait Jaringan Narkoba dari Balik Penjara Residivis ini Bawa Kabur Motor saat Pemiliknya Teler, Kini Dibui Polisi Era Baru Polres Probolinggo, AKBP M. Wahyudin Latif Geser 10 Kapolsek Jatim Sinergi Kelola Pengaduan Publik, Lumajang Siap Tingkatkan Kualitas Tindak Lanjut SP4N-LAPOR Panjat Tembok, Dua Pria Gondol Sapi Warga Pasirian Lumajang

Kesehatan · 26 Mar 2020 15:56 WIB

3 Tenaga Medis di Sidoarjo Diduga Terpapar Covid-19


					3 Tenaga Medis di Sidoarjo Diduga Terpapar Covid-19 Perbesar

SIDOARJO-PANTURA7.com, Penyebaran virus corona di Kabupaten Sidoarjo terus bertambah. Bahkan tenaga kesehatan yang menangani pasien virus corona, dokter dan perawat ada yang terserang virus corona.

Menurut Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sidoarjo, Syaf Satriwarman, hingga saat ini ada 3 tenaga kesehatan yang terserang virus corona. Satu pasien berstatus positif dan 2 lainnya masih berstatus PDP.

“Tenaga kesehatan tersebut diduga dokter 1 pasien dan 2 pasien lebih dari perawat. Saat ini mereka di rawat di rumah sakit Surabaya,” kata Syaf kepada wartawan di Pendopo Delta Wibawa, Kamis (26/3/2020).

Syaf, menambahkan, semua tenaga kesehatan itu wilayah kerjanya menangani pasien di Sidoarjo. Pihaknya meminta masyarakat membantu memutus mata rantai penyebaran virus corona. Dengan cara berdiam diri di rumah.

“Yang jelas dari tenaga kesehatan Sidoarjo, ada positif 1 pasien, dan 2 lebih berstatus PDP,” tambah dia.

Syaf menjelaskan, bahwa di Sidoarjo saar ini ada 33 pasien berstatus ODP, 40 pasien status PDP dan 4 pasien yang positif corona. Untuk 40 pasien yang berstatus PDP itu ada 19 PDP yang di rawat di 5 rumah sakit rujukan di Sidoarjo.

“Sementara itu 21 pasien yang statusnya PDP itu dirawat di rumah sakit di luar Sidoarjo, paling banyak di Surabya, bahkan ada benerapa PDP yang dirawat secara mandiri di rumah. Karena kondisi tidak terlalu parah,” jelas Syaf. (*)


Editor : Efendi Muhamad
Publisher : A. Zainullah FT


Artikel ini telah dibaca 6 kali

Baca Lainnya

Gandeng UJ, Pemkab Lumajang Operasi Gratis Bibir Sumbing

13 Juli 2025 - 16:27 WIB

Canangkan Zero Kusta, Pemkab Probolinggo Gandeng Organisasi Pemerhati Kusta Internasional

9 Juli 2025 - 19:37 WIB

Kasus Kusta Indonesia Masuk 3 Besar Dunia, The Nippon Foundation Turun Tangan

9 Juli 2025 - 19:09 WIB

Model Nasional Desa Berbasis Kearifan Lokal, Senduro Jawab Tantangan Iklim

8 Juli 2025 - 16:25 WIB

Jasad Sopir Korban Kecelakaan Kapal Selat Bali Tiba di Rumah Duka, Keluarga Histeris

4 Juli 2025 - 07:20 WIB

Dokter Muter: Harapan Baru Warga Terpencil Dusun Bakah Lumajang

3 Juli 2025 - 18:28 WIB

Dua Warga Lumajang Diduga Penumpang KMP Tunu Pratama Jaya, BPBD Masih Verifikasi Data

3 Juli 2025 - 18:18 WIB

KMP Tunu Pratama Jaya Tenggelam di Selat Bali, 5 Penumpang Tewas

3 Juli 2025 - 15:36 WIB

KONI Desak Pemkot Probolinggo Segera Cairkan Bonus Atlet Peraih Medali PON

2 Juli 2025 - 18:45 WIB

Trending di Nasional