Menu

Mode Gelap
FKDT Lumajang dan Pemkab Bersinergi Wujudkan Pendidikan Keagamaan Terlibat Pengeroyokan di Jalur Pantura, Dua Pemuda Diringkus Polisi Bunda Indah Gerakkan Penanganan Darurat Kerusakan Talud di Candipuro untuk Lindungi 82 KK Transformasi Digital Pelayanan Haji: 721 Jemaah Lumajang Berangkat, 113 Menunggu Dokumen Syarikah Ironi Oknum Satpol PP Lumajang, Penegak Perda yang Diduga Dalangi Penganiayaan Libur Waisak, 10 Ribu Penumpang Sesaki KAI wilayah Daop 9 Jember

Hukum & Kriminal · 4 Jan 2023 23:31 WIB

Sadis! Sapi di Pakuniran Dipenggal lalu Ditinggal


					Sadis! Sapi di Pakuniran Dipenggal lalu Ditinggal Perbesar

Pakuniran,- Sapi milik Munajar (58) warga Desa Bucor, Kecamatan Pakuniran, Kabupaten Probolinggo, ditemukan mati bersimbah darah. Diduga, hewan piaraan itu dipenggal oleh orang tak dikenal.

Informasi yang dihimpun, penganiayaan sapi ini terjadi Selasa (3/1/23) malam. Saat itu, Munajat baru saja pulang dari kegiatan kemasyarakatn di desanya.

Sekitar pukul 19.00 WIB, Munajat lalu pergi ke kandang untuk memberi pakan. Namun betapa kagetnya Munawar mendapati sapi berwarna kuning betina berumur 2 tahun itu bersimbah darah.

“Saya kaget, sapi tidak bangun meski saya kasih pakan. Setelah dicek, ada luka sayatan dinagian lehernya,” kata Munajar.

Mendapati hal itu, Munajar lantas melaporkan kejadian itu ke aparat kepolisian. Selama ini, Munajar merasa tidak mempunyai masalah apapun dengan orang lain yang bisa menyulut dendam

Kanitreskrim Polsek Pakuniran, Iptu Adi Pradana mengatakan, setelah mendapat laporan dari korban, pihaknya langsung mendatangi Tempat Kejadian Perkara (TKP) bersama dengan mentri hewan setempat.

“Setelah dilakukan olah TKP dan mentri hewan melakukan pemeriksaan terhadap sapi, diketahui terdapat luka sayatan sepanjang 15 cm yang dilakukan pelaku terhadap sapi,” beber Adi.

Adi mengatakan, sapi milik korban mulanya masih hidup meski jatuh bangun. Namun tak lama kemudian, hewan itu mari lantaran habisan darah.

“Sapi dipenggal pelaku tidak dikenal dengan senjata tajam sehingga menyebabkan luka sepanjang 15 cm, setelah itu pelaku melarikan diri,” ia memungkasi.(*) 

 

Editor : Efendi Muhammad

Publisher : Zainullah FT

Artikel ini telah dibaca 62 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Terlibat Pengeroyokan di Jalur Pantura, Dua Pemuda Diringkus Polisi

12 Mei 2025 - 13:42 WIB

Akademisi Desa Aparat Penegak Hukum Serius Berantas Miras di Probolinggo

11 Mei 2025 - 19:12 WIB

Desakan Pencopotan Kades Temenggungan Usai Tragedi Pesta Miras kian Menguat

11 Mei 2025 - 16:36 WIB

Dituding Sebarkan Ujaran Kebencian disertai Intimidasi, Warga Probolinggo Dipolisikan

10 Mei 2025 - 18:54 WIB

Banser Siap Berantas Miras di Probolinggo, Tunggu Perintah Kiai

10 Mei 2025 - 14:23 WIB

Suami di Pasuruan Aniaya Istri Hingga Tewas di Rumah Kontrakan

10 Mei 2025 - 06:20 WIB

Razia Miras, Polres Probolinggo Sita Belasan Botol

9 Mei 2025 - 22:32 WIB

Pelaku Pemerkosaan Anak Kandung di Randuagung Lumajang Jadi Tersangka

9 Mei 2025 - 18:19 WIB

Tanggapi Miras di Temenggungan, Bupati Gus Haris, Sudah Ada Permendagri-nya, Inspektorat Akan Kaji

9 Mei 2025 - 17:45 WIB

Trending di Hukum & Kriminal