Menu

Mode Gelap
Haru Mardijah, Nenek Berusia 104 Tahun di Jember yang Bakal Naik Haji Kankemenag Kota Probolinggo Bakal Berangkatkan 213 Jamaah Calon Haji, Dilepas Tanggal 26 Mei Jadi Tuan Rumah Pesta Miras yang Tewaskan 2 Orang, Kades Temenggungan Ngaku Tidak Tahu Kasus PMK di Probolinggo, 51 Ekor Sapi Terpapar, 2 Mati, 9 Sembuh Kunjungan Industri Dinilai Penting Bagi Siswa SMK, ini Beberapa Alasannya Singa Betina TWSL Kota Probolinggo Bunting, Kandang Mulai Disterilkan

Berita Pantura · 10 Jun 2020 10:29 WIB

Warga Diimbau Gunakan Masker Kain


					Warga Diimbau Gunakan Masker Kain Perbesar

MAYANGAN-PANTURA7.com. Terkait pencegahan Covid-19, warga diimbau untuk mengggunakan masker kain dua lapis. Masker ini dinilai lebih hemat karena bisa dicuci kembali setelah digunakan.

“Masyarakat diimbau tidak menggunakan masker medis, hal ini untuk menghindari kelangkaan APD bagi tenaga medis,” ujar Dandim 0820 Probolinggo, Letkol Inf. Imam Wibowo, Rabu (10/6/2020).

Hal tersebut disampaikan Dandim saat memimpin memimpin upacara di halamam Makodim setempat. Upacara diikuti jajaran Polresta Probolinggo, TNI, Dinas Perhubungan, serta Satpol PP.
Dandim meminta seluruh warga selalu menggunakan masker ketika berada atau beraktivitas di luar rumah tanpa kecuali.

Kewajiban menggunakan masker juga ditujukan kepada aparatur sipil negara (ASN) dan non-ASN di wilayah Kodim. Dikatakan penggunaan masker di luar rumah demi kebaikan kita bersama dalam memutus penyebaran covid 19.

Warga juga diingatkan tekait social distancing atau menjaga jarak hingga menutup beberapa tempat pusat perbelanjaan. (*)


Editor: Ikhsan Mahmudi

Publisher: Rizal Wahyudi


Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Perjuangan Nenek Satumi, 95 Tahun, Mewujudkan Impian Haji

2 Mei 2025 - 14:00 WIB

Hari Buruh Internasional, Mahasiswa dan Pekerja Lurug Gedung DPRD Jember

1 Mei 2025 - 19:16 WIB

Peringati Hari Buruh, Pemkab Probolinggo Ajak Serikat Pekerja dan Pengusaha Perkuat Kolaborasi

1 Mei 2025 - 16:43 WIB

Kemenag Lumajang Prioritaskan Keselamatan dan Kenyamanan Jamaah Haji Lansia

1 Mei 2025 - 15:40 WIB

KAI Daop 9 Jember Persempit Perlintasan JPL 09, Hanya Boleh Dilalui Kendaraan Bermotor

1 Mei 2025 - 14:02 WIB

Unjuk Kemesraan, Bupati dan Wakil Bupati Jember Kompak Hadiri Milad PKS

28 April 2025 - 19:45 WIB

Sambangi MUI, Forum Peduli Akhlaq Desak Para Pemabuk di SGM Kraksaan Ditindak Tegas

28 April 2025 - 19:29 WIB

Nikah Dini di Lumajang Terancam Tak Dapat Bansos

28 April 2025 - 15:35 WIB

Gelar Halal Bihalal, IKA PMII UNZAH Genggong Rajut Harmoni Alumni

27 April 2025 - 21:22 WIB

Trending di Sosial